Categories: Ketapang

Kodim 1203/Ktp Disinfeksi Lingkungan TK Kartika XVII-10

Kodim 1203/Ktp Disinfeksi Lingkungan TK Kartika XVII-10

KalbarOnline, Ketapang – Sebagai salah satu bentuk upaya memutus mata rantai penyebaran virus Corona atau Covid 19, Kodim 1203/Ktp melakukan penyemprotan disinfektan di lingkungan TK Kartika XVII-10, Jalan A.Yani Ketapang, Senin (7/6/2021).

Ketua Persit KCK Cabang XLVII, Ny. Suntara Wisnu Budi Hidayanta menerangkan, penyemprotan disinfektan dilakukan secara berkala dan tentunya tujuan untuk mencegah penyebaran virus covid-19. Menurutnya, hal ini merupakan upaya pencegahan terhadap covid-19.

“Salah satu upaya yang dilakukan adalah penyemprotan desinfektan menyeluruh di lingkungan sekolah,” kata dia.

Ketua Persit KCK Cabang XLVII  juga mengatakan menerapkan protokol kesehatan di lingkungan TK Kartika XVII-10 sangat ketat dilaksanakan pihaknya.

“Semoga kita senantiasa di bawah lindungan-Nya dan semoga pandemi Covid-19 segera berakhir,” tandasnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

2 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

3 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

3 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

3 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

21 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago