Categories: Kayong Utara

Babinsa Pasir Mayang Terus Ingatkan Warga Agar Disiplin Terapkan Prokes

Babinsa Pasir Mayang Terus Ingatkan Warga Agar Disiplin Terapkan Prokes

KalbarOnline, Kayong Utara – Seperti Hari-hari sebelumya Serda Faisal Indra, Babinsa Pasir Mayang Koramil 1203-14/Jelai Hulu, Kodim 1203/Ktp melaksanakan berbagai kegiatan PPKM Mikro, seperti saat ini ia berpatroli dibeberapa lingkungan RT wilayah desa binaannya, Senin (7/6/2021).

Sebagai motivator PPKM Mikro Serda Faisal Indra bersama Satgas RT Tangguh desa binaannya yang berlokasi RT/07 Desa Pasir Mayang Kecamatan Jelai Hulu secara berkesinambungan mengingatkan warga dengan berpatroli di seluruh wilayah binaanya, sambil mengedukasi warga dan membagikan masker.

Menurut Pj. Danramil 1203-14/Jelai Hulu Pelda Ahcmad Masrudi.

“Babinsa merupakan salah satu ujung tombak TNI sebagai motivator memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di wilayah, maka dari itu pihaknya akan terus perangi virus corona,” tegas Danramil.

Hal senada juga disampaikan Agus Budianto A.Md. Kep tenaga medis dari Satgas PPKM Mikro.

“Peran dan kesadaran masyarakat Jelai Hulu merupakan komponen penting dalam menerapkan Prokes untuk itu Ayo bersama kita kita harus sama-sama peduli,” ajak Agus Budianto.

Sementara itu Serda Faisal Indra menegaskan bahwa pihaknya tak akan bosan dan akan terus mengingatkan sampai warga benar-benar menerapkan 5M dan 3T.

“Karena ini upaya untuk menyelamatkan kita semua,” tutupnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Ada Dugaan “Penghilangan” Kesaksian dan Alat Bukti di Kasus Pelecehan oleh Oknum Polisi KKU

KalbarOnline, KKU - Pihak kepolisian menduga adanya upaya “penghilangan” keterangan saksi dan alat bukti dalam…

15 hours ago

Menteri AHY Inginkan Adanya Modernisasi dan Penguatan di Seluruh Kantor Pertanahan

KalbarOnline, Bali - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

15 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Kinerja Tahap III kepada Itjen Kemendagri

KalbarOnline, Jakarta - Pj Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson mengungkapkan, bahwa pertumbuhan ekonomi Kalimantan Barat…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Finalisasi Pembahasan Raperda RTRW Kalbar 2024 – 2044

KalbarOnline, Jakarta - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektor…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Beberkan Capaian Pembangunan ke Wantannas RI

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menerima kunjungan Tim Sekretariat Jenderal Dewan…

16 hours ago

Pj Ketua Dekranasda Kalbar Apresiasi Wastra Karya Siswi SMKN 6 Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari…

16 hours ago