Categories: Ketapang

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Ajak Linmas Peka Perkembangan Situasi Kamtibmas

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Ajak Linmas Peka Perkembangan Situasi Kamtibmas

KalbarOnline, Ketapang – Danramil 1203-09/Tumbang Titi menghadiri kegiatan Peningkatan Satgas Perlindungan Masyarakat (Linmas), bertempat di aula Kantor Kecamatan Sungai Melayu Rayak, Kabupaten Ketapang. Kamis (3/6/2021).

Dalam kegiatan tersebut dihadiri, Unsur Forkopimcam Tumbang Titi, Kabid Linmas Satpol PP Ketapang, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Satpol PP dan Linmas.

Dalam kesempatan tersebut, Kabid Linmas Satpol PP Ketapang, Amirullah mengatakan, Linmas adalah perlindungan masyarakat yang berada di desa, adapun tugas dan fungsinya membantu dalam penanggulangan bencana, membantu keamanan, ketentraman dan ketertiban masyarakat.

“Melalui kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan tugas dan perannya di masyarakat,” imbuhnya.

Sementara Danramil 1203-09/Tumbang Titi Kapten Inf Tego Santoso mengajak anggota Linmas agar lebih peka terhadap perkembangan situasi keamanan dan ketertiban lingkungan.

“Serta bersinergi menciptakan situasi yang kondusif dan apabila terjadi gangguan keamanan segera melapor ke Tiga Pilar Desa (Kades, Babinsa dan Bhabinkamtibmas),” imbuhnya.

“Dalam perannya, Linmas sebagai perbantuan kepada TNI dalam upaya pertahanan negara,” pungkasnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

3 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

5 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

5 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

5 hours ago

Optimalisasi Peran Tim Pendamping Keluarga Cegah Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Peran keluarga perlu dioptimalkan dan menjadi entitas utama dalam pencegahan stunting. Untuk…

5 hours ago