Categories: Ketapang

Babinsa bersama Bhabinkamtibmas MHS Imbau Warga Binaan Patuhi Prokes

Babinsa bersama Bhabinkamtibmas MHS Imbau Warga Binaan Patuhi Prokes

KalbarOnline, Ketapang – Upaya mencegah penyebararan covid-19 diwilayah binaannya, Babinsa Koramil 1203-13/MHS bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan edukasi Protokol Kesehatan (Prokes) di Desa Desa Baru, Kecamatan Benua Kayong, Kabupaten Ketapang, Minggu (30/5/2021).

Dalam kegiatan tersebut Babinsa dan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan yang diantaranya memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menjauhi kerumunan dan mengurangi mobilitas.

Babinsa Desa Baru, Kecamatan MHS, Sertu Andi Ahmad mengatakan kalau kegiatan ini adalah sebagai bentuk sinergitas dan kepedulian kita dalam menekan angka penularan virus covid-19 di wilayah binaan.

“Pengawasan dan monitoring wilayah terus digencarkan sebagai langkah dalam memaksimalkan peran Posko PPKM berbasis Mikro baik tingkat Desa maupun RT,” ucapnya.

Lebih lanjut, melalui kegiatan tersebut, dirinya berharapan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat serta peran aktif dalam memutus rantai penyebaran covid-19. Semoga pandemi covid-19 segera berahir.

Hal serupa dikatakan Bripka Evan yang merupakan Bhabinkamtibmas Desa Baru, kepatuhan masyarakat akan protokol kesehatan sangatlah penting dalam upaya menekan penularan covid-19, untuk itu dibutuhkan kesadaran perorangan dalam penerapannya.

“Jangan pernah bosan, karena sampai saat ini pandemi covid-19 belum berahir,” tuturnya.(Adi LC/Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

3 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

3 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

3 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

3 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

8 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

19 hours ago