Categories: Mempawah

Yonzipur 6/SD Bagikan Masker Gratis: Upaya Memutus Mata Rantai Covid-19

Yonzipur 6/SD Bagikan Masker Gratis: Upaya Memutus Mata Rantai Covid-19

KalbarOnline, Mempawah – Personel Batalyon Zeni Tempur 6/SD melaksanakan kegiatan Protokol Kesehatan pembagian masker bersama dengan pihak Kepolisian setempat, Anggota Satgas Covid-19, serta Pemerintah Kecamatan Anjongan di Pasar Anjongan, Desa Anjungan Melancar, Kecamatan Anjongan, Kabupaten Mempawah, Jumat (28/05/2021).

“Kegiatan ini guna mengingatkan masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan yang sudah di tetapkan oleh Pemerintah saat sedang melakukan kegiatan diluar rumah, khususnya wilayah Pasar Anjongan, “ ujar Letnan Dua Czi Muhamad Dahir.

Camat Anjongan Bapak Reno Prawira S.STP,.M.A mengatakan, kegiatan ini rutin di laksanakan untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19 khususnya di wilayah Kecamatan Anjongan.

“Ini sebagai bentuk kepedulian kami kepada masyarakat selaku Aparatur Negara untuk membantu Pemerintah dalam upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19 agar bisa seperti sedia kala sebelum pandemi melanda,” tutup Letnan Dua Czi Dahir.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Hasil Pemilu 2024, Lebih Separuh DPRD Kapuas Hulu Diisi Wajah Baru 

KalbarOnline, Putussibau - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu baru saja menggelar rapat pleno…

4 hours ago

Januari hingga April 2024, Ada 1.561 Kasus Gigitan Hewan Penular Rabies di Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Kalimantan Barat mencatat ada 1.561 kasus Gigitan Hewan…

5 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Kalah di PTUN Pontianak

KalbarOnline, Putussibau - Majelis hakim PTUN Pontianak mengabulkan permohonan perkara atas nama Floradarosari yang merasa…

5 hours ago

Ini Daftar Anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya Terpilih Hasil Pemilu Tahun 2024

KalbarOnline, Kuhu Raya - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kubu Raya telah menetapkan 45 nama…

5 hours ago

Ini Daftar Anggota DPRD Kota Pontianak Terpilih Hasil Pemilu Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pontianak telah menetapkan 45 nama Anggota Dewan…

5 hours ago

Pemprov Kalbar Siapkan Puluhan Penari Terbaik pada Momen HUT Kemerdekaan 17 Agustus di IKN

KalbarOnline, Pontianak - Peringatan 17 Agustus 2024 bakal menjadi momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Republik…

5 hours ago