Categories: HeadlinesPontianak

Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 Hijriah dari Gubernur Sutarmidji dan Ibu Ketua PKK

Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 Hijriah dari Gubernur Sutarmidji dan Ibu Ketua PKK

KalbarOnline, Pontianak – Gubernur Kalimantan Barat, H. Sutarmidji, SH., M.Hum beserta istri mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah.

“Semoga di hari yang suci ini, di hari yang fitri ini kita saling memaafkan, menjalin silaturahim antara sesama demi kemajuan Kalimantan Barat,” ujarnya.

“Ingat, silaturahim silahkan, tapi kita masih masa pandemi, sehingga protokol kesehatan harus betul diperhatikan, tetap gunakan masker, jaga jarak dan sering mencuci tangan,” pesannya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Aming Coffee Buka Cabang di Terminal 2D Soetta

KalbarOnline, Pontianak - Kabar gembira bagi pecinta kopi Aming. Kini Aming Coffee membuka cabang di…

28 mins ago

Pemkot Pontianak Canangkan Intervensi Serentak Stunting dan Jambore Kader Posyandu

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak berkomitmen melakukan aksi sepuluh langkah sebagai upaya menekan…

34 mins ago

Kenali Indeks Glikemik Bahan Makanan, Cegah Kenaikan Gula Darah

KalbarOnline, Pontianak - Indeks Glikemik (IG) adalah indikator seberapa cepat makanan yang mengandung karbohidrat mempengaruhi…

49 mins ago

Raih WTP ke-13 kalinya, Pj Wako Minta Tingkatkan Kualitas Laporan Keuangan

KalbarOnline, Pontianak - Untuk ke-13 kalinya Kota Pontianak menyandang opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari…

53 mins ago

Upaya Entaskan Kemiskinan, Pemkot Kembali Gelar Operasi Pasar Murah

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak akan kembali menggelar operasi pasar murah di seluruh…

56 mins ago

Ekspedisi Rupiah Berdaulat, Perkokoh Fondasi Ekonomi Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak mendukung Program Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB) yang digagas…

1 hour ago