Categories: Kapuas Hulu

Bupati Sis dan Cornelis Tinjau Pembangunan Jalan Nanga Era – Batas Kaltim

Bupati Sis dan Cornelis Tinjau Pembangunan Jalan Nanga Era – Batas Kaltim

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan mendampingi Anggota DPR RI, Cornelis meninjau pembangunan Jalan Nanga Era – Batas Kaltim, di Nanga Era, Kecamatan Putussibau Selatan, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat, Jumat (23/4/2021).

Dalam kunjungan tersebut, Bupati meminta agar pemerintah pusat menyelesaikan pembangunan ruas Jalan Nanga Era – Batas Kaltim hingga mulus diaspal.

Disampaikan juga oleh Bupati, Jalan Nanga Era – Batas Kaltim memudahkan masyarakat dalam membuka akses ketertinggalan menuju ibu kota negara di Kalimantan Timur mendatang.

Menurut Bupati, saat ini memang masih proses pembangunan peningkatan jalan pengerasan, termasuk pembangunan sejumlah jembatan di ruas jalan tersebut.

Pembangunan Jalan Nanga Era – Batas Kaltim di Kecamatan Putussibau Selatan, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat ini sedang dibangun dengan anggaran senilai Rp54,5 miliar.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

3 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

3 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

3 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

4 hours ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

7 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

7 hours ago