Categories: Kapuas Hulu

Baru 14 dari 32 Pasar di Kapuas Hulu yang Sumbang PAD

Baru 14 dari 32 Pasar di Kapuas Hulu yang Sumbang PAD

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Kepala Dinas Koprasi Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan Kapuas Hulu, Abang Chairul Saleh mengatakan saat ini Kapuas Hulu punya 32 pasar. Dari jumlah itu ada yang tidak layak huni dan tidak difungsikan, ada yang dilanjutkan pula pembangunan dan renofvasi lagi.

“Dari 32 pasar itu baru 14 pasar yang sudah sumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari retribusi pasar,” ujar Chairul, Rabu (31/3/2021).

Pada tahun 2020, kata Chairul, sudah ditetapkan target Rp 210 juta dari pasar yang sudah menyumbangkan PAD. Dari target itu terealisasi Rp 241 juta lebih.

“Tahun lalu over target. Tahun 2021 ini targetnya Rp 237 jt, sekarang sudah tercapai Rp 66 juta atau 29 persenan,” tuturnya.

Chairul menambahkan terkait pasar memang ada masalah. Terutama pasar yang ada di Jln Diponegoro Putussibau Utara.

“Setelah Lebaran rencana dialihkan para pedagang ke lokasi pasar Dogom Permai,” ungkapnya.

Ia juga berharap kerjasama yang baik dari Dinas Perhubungan, Satpol PP dan Dinas Lingkungan Hidup. Pasalnya lokasi pasar tersebut adalah fasilitas publik yang perlu diperhatikan bersama.

“Mari kita bekerja sama agar ini bisa kita buat lebih baik, khususnya di pasar pagi,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

5 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

15 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

15 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

15 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

16 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

20 hours ago