Categories: Kapuas Hulu

Sekda Mohd Zaini Rapat Bersama Direktur Polnep Pontianak Bahas PDD Polnep Kapuas Hulu

Sekda Mohd Zaini Rapat Bersama Direktur Polnep Pontianak Bahas PDD Polnep Kapuas Hulu

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri rapat bersama Direktur Politeknik Negeri Pontianak, Muhammad Toasin Asha dan para Purdir di ruang rapat Polnep Pontianak.

Rapat tersebut membahas pendirian gedung baru Politeknik Negeri Pontianak di Kabupaten Kapuas Hulu yang direncanakan sebelumnya di Kedamin Darat, Kecamatan Putussibau Selatan.

Dalam kegiatan tersebut, Direktur Polnep memaparkan bahwa Polnep PDD Pontianak di Kapuas Hulu yang masih banyak memiliki kekurangan dan persentase peningkatan serta penurunan minat mahasiswa dalam mendaftar program studi.

Sekda Kapuas Hulu dalam kesempatan ini menyampaikan bahwa di masa pandemi ini sulit rasanya untuk membuat pembangunan, namun bisa diusahakan untuk proses hibah di gedung lama (Komplek Gedung SKB), supaya bisa memudahkan proses Polnep Kabupaten Kapuas Hulu menjadi negeri.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

30 mins ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

32 mins ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

34 mins ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

49 mins ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

6 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

16 hours ago