Categories: Internasional

Dibui, Pria Ini Lewatkan Masa Muda di Penjara Selama 68 Tahun

KalbarOnline.com – Otoritas di Gaza mulai memvaksin warganya, Senin, setelah menerima bantuan vaksin Covid-19 dari Rusia dan Uni Emirat Arab (UEA).

Namun, warga Palestina di Gaza masih membutuhkan banyak kiriman vaksin demi melanjutkan program vaksinasi massal.

Otoritas kesehatan di Gaza, yang dikendalikan oleh Hamas, mulai menyalurkan 22.000 vaksin Covid-19 Sputnik V ke tenaga kesehatan. Untuk tahap berikutnya, vaksin akan diberikan kepada pasien penyakit kronis serta warga berusia 60 tahun ke atas.

Kementerian Kesehatan di Gaza telah mengirim pesan singkat untuk para penerima vaksin. Isi pesan itu memuat prosedur vaksinasi kepada para penerima. ’’Saya bangga layanan kesehatan dapat mengatasi masa sulit ini dengan sumber daya terbatas, tetapi dengan penuh dedikasi,’’ kata Riyad Zanoun, eks menteri kesehatan di Gaza, usai menerima dosis pertama vaksin.

Usai divaksin, para penerima mendapatkan kartu berisi petunjuk bahwa mereka tetap wajib mengenakan masker dan jaga jarak. Meskipun vaksinasi dapat jadi upaya melawan pandemi, banyak pejabat kesehatan belum mengetahui kapan bantuan vaksin dalam jumlah besar akan tiba di Gaza.

Pasalnya, Israel dan Mesir memblokade wilayah pesisir demi menjaga keamanan wilayah masing-masing dari ancaman serangan Hamas. Hamas, faksi bersenjata Palestina, mengendalikan wilayah Gaza sejak 2007.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

3 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

3 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

4 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

4 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

5 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

5 hours ago