Categories: Sport

Luhut Libatkan Manusia Tercepat Asia Tenggara di Kepengurusan Baru

KalbarOnline.com – Sebanyak 43 poin disuplai center Denver Nuggets Nikola Jokic. Namun, itu belum mampu menyelamatkan timnya dari kekalahan. Nuggets tumbang di tangan Boston Celtics 99-112.

Setelah laga, Michael Malone, head coach Nuggets, pun murka. Dia menyebut timnya kekurangan pemain yang bisa membantu Jokic di dalam lapangan.

”Kami butuh beberapa pemain yang datang dan membantunya,” ucap Malone dilansir The Gazette. ”Setiap malam dia mengangkat tim ini di punggungnya sendirian,” kecam Malone.

Selain Jokic, hanya dua pemain Nuggets lain yang sanggup membuat double-digit. Mereka adalah duo guard Jamal Murray dan Facundo Campazzo. Murray menambahi 25 poin, sedangkan Campazzo 15 angka.

Musim ini Jokic sudah tiga kali mencetak poin sedikitnya 40 angka di satu laga. Tapi, di tiga laga tersebut hanya sekali Nuggets menang. Satu kekalahan lain terjadi pada 7 Februari lalu. Yakni, saat Nuggets menghadapi Sacramento Kings. Padahal, saat itu Jokic membuat 50 poin.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Rokidi Duduki Jabatan Penting di Kepengurusan LPTQ Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Direktur Utama Bank Kalbar, Rokidi menduduki jabatan penting di kepengurusan Lembaga Pengembangan…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

17 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

19 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

19 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

19 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

19 hours ago