Categories: Sport

Walaupun Disambut Hangat, Tetapi Penampilan Kevin Durant Tetap Sangar

KalbarOnline.com – Petenis kualifikasi asal Rusia Aslan Karatsev melanjutkan kejutan di Australia Terbuka. Petenis ranking ke-114 dunia itu kemarin memastikan tiket perempat final setelah mengempaskan unggulan ke-20 asal Kanada Felix Auger-Aliassime.

Yang membuat raihan Karatsev spesial, ini adalah penampilan perdana petenis 27 tahun tersebut di babak utama ajang mayor. Sebelum-sebelumnya, dia tidak pernah lolos dari kualifikasi.

Di perempat final, Karatsev menantang unggulan ke-18 asal Bulgaria Grigor Dimitrov. ’’Aku selalu mengeluarkan semuanya di setiap pertandingan. Dan kali ini sangat bahagia dengan hasil ini,’’ ucap Karatsev dilansir Reuters.

Karatsev menggila setelah mengambil break ke kamar mandi pascatakluk berturut-turut di dua set pertama. Setelah dari kamar mandi itu, dia kembali ke lapangan dengan permainan yang jauh lebih baik untuk mencuri tiga set terakhir berturut-turut.

Karatsev menang setelah menumbangkan Auger-Aliassime dalam lima set 3-6, 1-6, 6-3, 6-3, 6-4. Pertandingan berjalan tiga setengah jam. ’’Andai saja aku bisa melakukan servis lebih baik. Aku berharap bisa tampil lebih tenang saat menghadapi situasi sama seperti ini,’’ sesal Auger-Aliassime kepada AFP.

Hasil tersebut membuat Karatsev tercatat sebagai petenis pertama di sektor tunggal putra yang langsung menembus perempat final dalam penampilan debutnya di babak utama grand slam. Sebelum Karatsev, petenis Alex Radulescu melakukan hal yang sama pada Wimbledon 1996.

Catatan lain, Karatsev menjadi petenis dengan ranking terendah yang menembus perempat final Australia Terbuka sejak Patrick McEnroe melakukan hal yang sama pada edisi 1991. Saat itu McEnroe juga berada di ranking ke-114.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Asuransi All Risk Terbaik Lindungi Mobil dari Berbagai Risiko Saat Berkendara

KalbarOnline.com – Melindungi mobil dari berbagai risiko adalah langkah bijak untuk Anda lakukan sebagai pemilik…

55 mins ago

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

7 hours ago

Audiensi ke Kemenkes, Bupati Kapuas Hulu Usul Kelanjutan Pembangunan RSUD dr Achmad Diponegoro Putussibau

KalbarOnline, Jakarta - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan audiensi dengan Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan…

9 hours ago

Pasutri Residivis Curanmor di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak berhasil mengamankan pasangan suami istri (pasutri) terkait kasus pencurian kendaraan…

9 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Pimpin Rapat Persiapan Pelaksanaan CMS di Desa

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Hulu, Mohd Zaini memimpin rapat persiapan pelaksanaan Content…

9 hours ago

Wanita di Sambas Pakai Foto Orang Lain Untuk Tipu Pria Lewat Medsos

KalbarOnline, Sambas - Beredar di media sosial (medsos), video permintaan maaf seorang wanita DL (16…

9 hours ago