Categories: Kubu Raya

Jalan Poros Jadi Prioritas

Jalan Poros Jadi Prioritas

KalbarOnline, Kubu Raya – Ketua DPRD Kubu Raya, Agus Sudarmansyah menilai secara geografis daerah Kubu Raya terpisah-pisah sehingga aktivitas masyarakat terbatas oleh jarak dan waktu. Perencanaan yang diusulkan dalam Musrenbang lebih memprioritaskan infrastruktur jalan poros yang dapat menghubungkan kecamatan ke kabupaten.

“Ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan perekonomian masyarakat dengan terbangunnya jalan poros tentunya aktivitas komoditi hasil produksi dari masyarakat cepat terakses. Hal lainnya juga mempermudah pengurusan dokumen administrasi kependudukan masyarakat serta keperluan lainnya,” terang Agus.

Di akhir Musrenbang Kecamatan Terentang, pihak Eksekutif dan Legislatif Kubu Raya melakukan penghijauan dengan penanaman bibit pohon diruas jalan kantor Kecamatan Terentang. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Kubu Raya

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

4 mins ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

8 mins ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

10 mins ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

10 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

15 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

16 hours ago