Categories: Internasional

CDC Sebut Bakal Ada Ancaman Pandemi Lain Disebabkan Jamur Mirip Ragi

KalbarOnline.com – Pandemi Covid-19 masih belum selesai sejak ditemukan di Wuhan, Tiongkok, pada Desember 2019. Namun kini, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) menegaskam ancaman pandemi lain ada dan bisa terjadi. Selanjutnya bukan disebabkan oleh virus, tetapi oleh jamur mirip ragi.

Dilansir dari Mirror, Selasa (2/2), menurut para ahli dari CDC, umat manusia perlu mewaspadai jamur mirip ragi yang dapat menyebabkan pandemi global berikutnya. Para ilmuwan telah memberikan temuan suram tersebut. Nama jamur itu yakni Candida Auris. Seorang ahli menyamakan Candida Auris dengan “makhluk dari laguna hitam”.

Studi ilmiah mengatakan bahwa jamur tersebut hampir pasti bisa berakibat fatal jika masuk ke aliran darah. Ahli epidemiologi Imperial College Johanna Rhodes mengatakan jamur tersebut mirip seperti Covid-19 yang bisa bertahan pada benda-benda dalam waktu yang lama.

“Salah satu hal yang membuat Candida Auris begitu menakutkan adalah kenyataan bahwa jamur ini dapat bertahan di permukaan benda mati untuk waktu yang lama dan susah untuk dihilangkan dengan cara apapun,” tegas peneliti.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

10 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

14 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

16 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

16 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

16 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

16 hours ago