Categories: Nasional

Kemendikbud Targetkan Draf UU Sisdiknas Selesai Akhir Tahun

KalbarOnline.com – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) sedang menyusun revisi Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (UU Sisdiknas). Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Dirjen GTK) Iwan Syahril mengatakan, draf revisi UU tersebut ditargetkan akan keluar sekitar akhir tahun.

“November 2021 sudah ada draf perubahan UU Sisdiknas,” ungkapnya dalam Rapat Kerja bersama Komisi X DPR RI secara daring, Rabu (27/1).

Revisi UU Sisdiknas itu juga akan disinkronkan dengan Peta Jalan Pendidikan (PJP) Indonesia 2020-2035. Sinkronisasi ini dilakukan untuk menentukan langkah pendidikan Indonesia ke depan.

“Kita akan melakukan sinkoronisasi draft untuk peta jalan dini dengan draft UU Sisdiknas,” tutur dia.

“PJP ini akan jadi bahan acuan kita untuk melangkah ke depan termasuk tentunya dalam hal melakukan revisi UU Sisdiknas yang akan kita lakukan,” sambungnya.

Baca Juga: Banyak Pemula Kejeblos Main Saham, DPR Minta BEI dan OJK Rajin Edukasi

Baca Juga: Pernyataan Nadiem Soal Polemik Jilbab Lukai Dunia Pendidikan

Adapun naskah PJP ini, kata Iwan, pihaknya akan menyelesaikannya antara bulan Mei hingga Oktober 2021. Iwan juga menambahkan PJP akan dijadikan Peraturan Presiden (Perpres).

“Kita akan mengusulkan jadi Perpres, karena akan ada kebijakan yang melibatkan kementerian dan lembaga dan juga pemerintah daerah,” pungkas dia.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Pj Bupati Romi Wijaya Sampaikan Capaian Nilai MCP Kayong Utara 2023

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menyampaikan bahwa pencapaian nilai Monitoring Center…

3 hours ago

Berkedok Cafe, Warga Kedamin Hulu Tolak dan Minta Cabut Izin THM

KalbarOnline, Putussibau - Warga di RT 015/RW 005 Kedamin Hulu, Kelurahan Kedamin Hulu, Kecamatan Putussibau…

3 hours ago

Polres Sambas Tangkap Seorang Perempuan Pengedar Sabu

KalbarOnline, Sambas – Polres Sambas menangkap satu orang perempuan pelaku pengedar narkotika jenis sabu di…

4 hours ago

Pria Kubu Raya Ini Cabuli Anak Bawah Umur dan Merekamnya untuk Koleksi

KalbarOnline, Kubu Raya - Seorang pria asal Kabupaten Kubu Raya berinisial AF (32 tahun) ditangkap…

4 hours ago

Representasi Anak Muda di Pilwako Pontianak, Dokter Akbar Rahmad Putra Daftar ke PKB

KalbarOnline.com - Figur muda bakal calon Wali Kota Pontianak Akbar Rahmad Putra terus menggalang kekuatan…

5 hours ago

Polres Landak Gelar Pemusnahan Barang Bukti Hasil Operasi Pekat Kapuas 2024

KalbarOnline, Landak - Polres Landak menggelar press release dan pemusnahan barang bukti hasil Operasi Pekat…

11 hours ago