Categories: HeadlinesKubu Raya

13 Hari Pencarian Korban Kecelakaan Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 Resmi Dihentikan

13 Hari Pencarian Korban Kecelakaan Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 Resmi Dihentikan

KalbarOnline, Kubu Raya – Operasi gabungan Pencarian korban kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ-182 di perairan Kepulauan Seribu secara resmi dihentikan. Kepala Kantor SAR Pontianak, Yopi Hariadi menerangkan, selama 13 hari pencarian bagian tubuh korban serta serpihan pesawat, telah dilakukan oleh tim gabungan dari TNI dan Polri serta berbagai instansi.

“Jadi secara keseluruhan bodypart 335 kantong, dan seluruhnya kita serahkan ke pihak DVI sedangkan tubuh pesawat kita serahkan ke pihak KNKT,” ucapnya di ruang crisis center Bandara Internasional Supadio PNK, Jumat (22/1/2021).

Di hari terakhir pencarian tersebut, terang Yopi telah menurunkan 62 Kapal yang terdiri dari unsur darat 37 unit, kapal kecil 21 unit. Unsur udara 14 pesawat.

“Sedangkan unsur yang terlibat sekitar 4132 dari berbagai instansi dan organisasi. Begitulah gambaran dalam operasi ini mengerahkan segala sumber daya. Tentunya sesuai dengan intruksi dengan Bapak Presiden operasi ini dilaksanakan dengan cepat, tepat, serta efektif,” tandasnya. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

6 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

7 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

7 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

7 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago