Haru Sambut Empat Jenazah SJ 182, Satu Antaranya Mulyadi Mantan Ketum HMI

Haru Sambut Empat Jenazah SJ 182, Satu Antaranya Mulyadi Mantan Ketum HMI

KalbarOnline, Kubu Raya – Suasana haru mewarnai kedatangan empat jenazah korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182 tujuan Jakarta-Pontianak di VVIP Bandara Supadio, Kamis (21/1/2021) pagi.

Empat jenazah yang di antaranya Kolisun, Mulyadi (mantan Ketum HMI), Shinta dan Andi Syifa Kamila itu disambut langsung oleh Gubernur Kalbar, Sutarmidji untuk selanjutnya diserahkan kepada pihak keluarga.

Masing-masing jenazah dibawa oleh pihak keluarga ke rumah duka untuk dimakamkan. Sementara jenazah Mulyadi sebelum dibawa ke Kabupaten Sintang untuk dimakamkan terlebih dulu disalatkan di Masjid Awwaluddin Bandara Supadio.

Gubernur Sutarmidji pun tampak turut serta menyalatkan jenazah Mulyadi.

“Atas nama Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat dan masyarakat Kalimantan Barat, saya menyampaikan turut berduka cita yang mendalam. Terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu, baik dalam proses pencarian hingga pemulangan jenazah korban,” ucap Gubernur Sutarmidji dalam sambutannya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Windy Harisson Dorong Masyarakat Selalu Lestarikan Budaya dan Kerajinan Lokal

KalbarOnline, Pontianak - Pj Ketua Dekranasda Kalbar, Windy Prihastari mendorong masyarakat Kalbar untuk selalu melestarikan…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat “Flexing” Wastra Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson mengajak masyarakat terutama anak muda untuk…

3 hours ago

Pesan Kasatpolair Kapuas Hulu di Hari Laut Sedunia: Buanglah Sampah pada Tempatnya

KalbarOnline, Putussibau - Dalam rangka memperingati Hari Laut Sedunia (World Oceans Day) yang jatuh pada…

3 hours ago

Tutup TMMD ke-120 di Ketapang, Irdam XII/Tpr Harap Kerja Sama TNI dan Pemda Terus Berlanjut

KalbarOnline, Ketapang – Irdam XII/Tpr, Brigjen TNI Febriel Buyung Sikumbang menutup secara resmi TNI Manunggal…

9 hours ago

Gerebek Rumah Pengedar Narkotika, Polsek Sandai Ringkus Dua Pelaku dan Barang Bukti Sabu

KalbarOnline, Ketapang - Dalam upaya memberantas peredaran narkoba di wilayah hukumnya, Polsek Sandai berhasil mengungkap…

9 hours ago

Penutupan TMMD ke-120 Desa Mayak, Sekda Sebut Program Ini Banyak Membantu Masyarakat

KalbarOnline, Ketapang - Sekretaris Daerah (Sekda) Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri upacara penutupan TNI Manunggal Membangun…

9 hours ago