Categories: Sekadau

Seluruh Fraksi DPRD Sampaikan PU Terhadap RAPBD Sekadau 2021

Seluruh Fraksi DPRD Sampaikan PU Terhadap RAPBD Sekadau 2021

KalbarOnline, Sekadau – Seluruh fraksi DPRD Sekadau menyampaikan pandangan umum terhadap nota pengantar Pjs Bupati Sekadau tentang rencana peraturan daerah APBD Sekadau 2021. Hal itu disampaikan melalui rapat paripurna DPRD Sekadau yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Sekadau, Radius Efendy didamping Wakil Ketua DPRD, Handi dan Zainal serta dihadiri para anggota DPRD dan Kepala OPD di lingkungan Pemkab Sekadau, Selasa (24/11/2020).

Masing-masing dari delapan fraksi menyampaikan pendapatnya terhadap Nota Pengantar Pjs Bupati Sekadau.

Seperti yang disampaikan Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) melalui juru bicara sekaligus Ketua Fraksi PAN DPRD Sekadau, Herman A Bakar mengapresiasi Nota Pengantar Pjs Bupati Sekadau. Herman juga meminta penjelasan tentang kendala penyaluran Bantuan Oprasional Sekolah Daerah (Bosda). Fraksi PAN meminta agar penyaluran Bosda tersebut mencakupi juga guru-guru honorer di PAUD dan TK.

“Kami mohon perhatian dan penjelasanya,” ucap Herman.

Selain itu Herman juga meminta kepada pemerintah daerah agar meningkatkan status ruas jalan yang menghubungkan beberapa desa di Sekadau. Karena menurut Herman jalan tersebut merupakan urat nadi perekonomian masyarakat di desa-desa.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wujud Kepedulian KSAD, Kodim Putussibau Bagikan Ransum dan Imukal TNI Untuk Pemenuhan Gizi Prajurit

KalbarOnline, Putussibau - Staf Logistik Kodim 1206/Putussibau membagikan susu imukal dalam rangka pemenuhan gizi prajurit,…

4 hours ago

Propam Polda Kalbar Lakukan Pembinaan Etika Profesi Polri di Polres Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Bidang  Propam Polda Kalbar melakukan pembinaan kepada personel Polres Kapuas Hulu, terutama…

4 hours ago

Wastra Unggulan Kalbar Diborong Istri-istri Menteri pada Peringatan HUT Dekranas di Kota Solo

KalbarOnline, Pontianak - Wastra Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) mampu menarik perhatian anggota Organisasi Aksi Solidaritas…

5 hours ago

Daftar Cawagub Kalbar di PPP, Budi Perasetiyono: Kembali ke Rumah

KalbarOnline.com - Budi Perasetiyono terus menunjukkan keseriusannya dalam kontestasi Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar…

5 hours ago

Bejat! Delapan Pria di Suhaid Setubuhi Gadis 15 Tahun Secara Bergiliran

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Delapan pria di Kecamatan Suhaid, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat melakukan…

6 hours ago

Dekranasda Kapuas Hulu Juara Harapan 2 Parade Mobil Hias Tingkat Nasional

KalbarOnline, Solo - Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan bersama Ketua Dekranasda Kapuas Hulu, Angeline Fremalco…

7 hours ago