Categories: Nasional

Positif Covid-19 Tambah 4.792 Kasus, DKI Jakarta dan Jabar Terbanyak

KalbarOnline.com – Kasus harian positif Covid-19 pada Jumat (20/11), bertambah 4.792 orang. Kini total kasus positif Covid-19 mencapai 488.310 orang. Kasus harian terbanyak masih disumbang DKI Jakarta.

Setelah kemarin, Kamis (19/11) Riau sempat berada di urutan kedua, kini giliran Jawa Barat karena kasus Covid-19 kembali naik. Sebaran kasus positif harian di antaranya, DKI Jakarta 1.240 kasus, Jawa Barat 872 kasus, Jawa Tengah 509 kasus, Jawa Timur 379 kasus, dan Sumatera Barat 218 kasus.

Jumlah kasus positif harian tersebut diperiksa dari 41.955 spesimen harian. Jumlah pasien berstatus suspek sebanyak 63.074 orang.

  • Baca Juga: Positif Covid-19 Tambah 4.798 Orang, Kasus Baru di Riau Melejit

Sementara itu, angka pasien sembuh harian bertambah 3.940 orang. Paling banyak pasien sembuh harian terjadi di Jawa Barat sebanyak 1.026 orang. Kini total sudah 410.552 orang sembuh dari Covid-19.

Sedangkan kasus kematian harian bertambah 78 jiwa. Paling banyak kasus kematian harian terjadi di Jawa Timur sebanyak 25 jiwa. Kini total 15.678 jiwa meninggal dunia akibat Covid-19.

Sudah 505 kabupaten kota terdampak Covid-19. Ada 5 provinsi di bawah 10 kasus harian. Dan hanya 2 provinsi dengan nol kasus Covid-19 harian.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Peringatan Hardiknas 2024, Pj Bupati Romi: Mengenang Perjalanan Merdeka Belajar

KalbarOnline, Kayong Utara - Pemerintah Kabupaten Kayong Utara menggelar Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas)…

7 hours ago

Tim Jatanras Polresta Pontianak Tangkap Komplotan Pencuri Kabel, Satu Orang Masih Buron

KalbarOnline, Pontianak - Tim Jatanras Sat Reskrim Polresta Pontianak berhasil menangkap komplotan pencurian kabel listrik…

7 hours ago

Warga MHS Ketapang Dihebohkan ODGJ Gorok Leher Sendiri Hingga Tewas

KalbarOnline, Ketapang - Warga Desa Sungai Jawi, Kecamatan Matan Hilir Selatan (MHS) dibuat heboh dengan…

7 hours ago

Kadiskop UKM Kalbar Turun Langsung Monitoring Tumbuh Kembang Anak Asuh Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Koperasi UKM Provinsi Kalbar, Junaidi bersama Anggota Korps Pegawai Republik…

8 hours ago

Pimpin Upacara Hardiknas, Harisson Serukan Keberlanjutan Program Merdeka Belajar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan…

8 hours ago

Lutfi Al Mutahar Optimis Jadi Calon yang Diusung PAN di Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Lutfi Al Mutahar meyakini kalau dirinyalah yang akan diusung oleh Partai Amanat…

21 hours ago