Categories: Kabar

Abdel Achrian Benarkan Mamah Dedeh Positif Covid-19

KalbarOnline.com – Mamah Dedeh terkonfirmasi positif virus corona COVID-19, tanpa gejala pada Jumat (13/11/2020). Saat ini, Mamah Dedeh menjalani perawatan di sebuah Rumah Sakit di Ciputat, Tangerang Selatan.

Kabar ini dibenarkan komedian Abdel Achrian, namun menurutnya kondisi Mamah Dedeh sudah sembuh dan diperbolehkan pulang.

“Iya Mamah positif covid (tapi) sudah pulih dan sekarang sudah boleh pulang, sudah bisa bercanda-canda kok,” kata Abdel saat dihubungi awak media, Rabu (17/11/2020).

Beberapa lantunan doa juga diungkapkan oleh para pengguna Twitter dan sempat trending di twitter pada Rabu malam. Salah satu ucapan datang dari anggota DPR, Tifatul Sembiring.

“Mamah Dedeh positif Covid-19, mohon doa tweeps budiman.. Allahummasy fil Anta syafiy Laa syifaa u illa syifaa uka Laa yughadiruu saqooman. Syafaahallah – Mamah Dedeh syifaa an ‘ajilan.. Amien YRA,” ucap dia melakui akun Twitter-nya.

Sebelumnya, anak Mamah Dedeh juga sudah memberikan kabar terbaru dari ibunya. “Alhamdulillah Mamah kondisinya baik, mohon doanya aja,” kata anak Mamah Dedeh dalam video di kanal YouTube Selebrita Siang Trans7.

Pihak keluarga memberikan dukungan sepenuhnya agar kondisi Mamah Dedeh tetap terjaga di tengah pandemi. [rif]

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

IMI Kalbar Awards, Motivasi Bagi Atlet dan Tokoh Pemerhati Otomotif

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara IMI Kalbar Award yang…

3 hours ago

Pemprov Siap Kurasi Event Ikanmas Masuk Kalender Event Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Kadisporapar) Kalbar, Windy Prihastrai membuka Ikanmas…

3 hours ago

Windy Apresiasi Sahabat Thalasemia Fakultas Kedokteran Untan Jadi Pendonor Darah Tetap

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Perhimpunan Orang Tua Penyandang Thalasemia Indonesia (POPTI) Provinsi Kalbar, Windy Prihastari…

3 hours ago

Optimasi Lahan Dalam Menunjang Ketahanan Pangan Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Sektor pertanian mempunyai peranan yang sangat penting dalam membangun perekonomian nasional termasuk…

3 hours ago

Kolaborasi TP PKK Kalbar bersama DP3A dan Dinas Ketahanan Pangan Lakukan Aksi Nyata Gota Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Dalam rangka mendukung percepatan penurunan angka prevalensi stunting di Provinsi Kalbar, TP…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Lepas Ekspedisi Rupiah Berdaulat 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson bersama pihak terkait dan jajaran Forkopimda…

4 hours ago