Categories: Kabar

Sahabat Ben-Pilar Maksimal Sosialisasikan Paslon 03 ke Masyarakat

KalbarOnline.com – Relawan pendukung pasangan Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan kembali bertambah. Kali ini, sejumlah warga yang tergabung dalam Jaringan Sahabat Ben-Pilar mendeklarasikan diri mendukung pasangan calon walikota dan wakil walikota Tangerang Selatan itu.

Koordinator Jaringan Sahabat Ben-Pilar Dewi Rosalin mengatakan, pihaknya siap berupaya dengan maksimal untuk memenangkan Ben-Pilar di Pilkada. Pihaknya juga sudah menyiapkan strategi untuk mensosialisasikan Ben-Pilar kepada masyarakat.

ia mengatakan, pihaknya sudah terjun ke masyarakat untuk mensosialisasikan Ben-Pilar jauh-jauh hari. Sosialisasi dilakukan persuasif kepada masyarakat dengan cara santun. “Kita sampaikan gagasan Ben-Pilar untuk memimpin Tangsel,” katanya.

Dukungan kepada Ben-Pilar, kata dia, bukan hanya sebatas deklarasi saja. Akan tetapi, juga dengan tindakan yang nyata. “Kita siap berjuang semaksimal mungkin untuk memenangkan Ben-Pilar,” ucapnya.

Kata dia, masyarakat perlu diedukasi untuk memilih pemimpin yang tepat. Jangan sampai, kata dia, masyarakat diiming-imingi oleh kepentingan sesaat. “Makanya kita selalu sampaikan kepada masyarakat bagaimana visi-misi Ben-Pilar,” katanya. [ind]

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

12 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

15 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

16 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

16 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

16 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

17 hours ago