Categories: Teknologi

iPhone 12 Sediakan Hotspot Wifi 5 GHz

KalbarOnline.com – Wifi bukan hanya sekadar sebuah teknologi yang menggunakan gelombang radio (secara nirkabel) yang terhubung melalui jaringan komputer. Beberapa fungsinya bisa menjadi instrumen untuk bertukar data, termasuk koneksi internet yang memiliki kecepatan tinggi. Wifi juga memilik versi yang berbeda-beda seperti Wifi 5, Wifi 6, dan seterusnya.

Ada juga jalur berbeda yang dapat disambungkan oleh router Anda, seperti 2.4 GHz dan 5 GHz. Perbedaan antara kedua band (pita frekuensi) tersebut adalah tentu saja kecepatan koneksi dan juga jangkauan jaringan.

Ada kabar baik bagi mereka yang telah membeli iPhone 12. Para pengguna smarthphone pabrikan Apple itu akan memiliki opsi untuk mengaktifkan hotspot Wifi melalui 5 GHz.

  • Baca Juga: Terungkap, Layar iPhone 12 Series Terbaru Disokong Samsung dan LG

Karena dengan mengizinkan iPhone 12 menawarkan hotspot Wifi 5 GHz, berarti pengguna yang menggunakannya untuk menghubungkan laptop atau iPad mereka ke Wifi akan dapat memanfaatkan kecepatan lebih cepat yang ditawarkan band 5 GHz.

Namun, pengguna harus memperhatikan bahwa menggunakan 5 GHz akan diaktifkan secara default setiap kali mengaktifkan fitur hotspot. Jadi kecuali pengguna ingin mengubahnya kembali ke band 2.4 GHz, mereka tidak perlu melakukan tindakan apa pun.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Launching Pilgub Kalbar 2024, Ketua KPU RI Ajak Masyarakat Berpartisipasi

KalbarOnline, Pontianak - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Barat melakukan launching Tahapan Pemilihan Gubernur…

7 hours ago

Bupati Fransiskus Nostalgia di Reuni SMA Karya Budi Putussibau ke 40 Tahun

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan membuka reuni akbar sekaligus syukuran SMA Karya…

7 hours ago

Wakil Bupati Kapuas Hulu Minta Panitia Bimbingan Manasik Haji Berikan yang Terbaik

KalbarOnline, Putussibau - Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat menyampaikan, bahwa penyelenggaraan ibadah haji merupakan…

7 hours ago

Ditinggal Pemilik, Dua Rumah Dinas Kesehatan Kapuas Hulu Ludes Terbakar

KalbarOnline, Putussibau - Dua unit rumah milik Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas Hulu di Jalan Diponegoro…

10 hours ago

Sekda Ketapang Pimpin Rapat Persiapan Peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati

KalbarOnline, Ketapang - Persiapan dan pelaksanaan peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati akan dilaksanakan pada tanggal…

11 hours ago

Menteri AHY Dampingi Presiden Joko Widodo Serahkan 10.323 Sertipikat Tanah untuk Masyarakat Banyuwangi

KalbarOnline.com, Banyuwangi - Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo didampingi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

11 hours ago