Categories: Nasional

Protokol Kesehatan 3M Adalah Investasi Jangka Panjang Bagi Masyarakat

KalbarOnline.com – Protokol kesehatan 3M yang gencar dikampanyekan pemerintah agar bisa menekan angka penularan Covid-19. Ketua MPR Bambang Soestyo pun mendorong pemerintah meningkatkan sosialisasi dan kampanye kepada 3M. Yakni wajib memakai masker, wajib menjaga jarak dan wajib mencuci tangan dengan sabun

“Termasuk perubahan pola perilaku hidup bersih, baik pendekatannya melalui tokoh masyarakat atau tokoh agama ataupun melalui media siar, radio, televisi, ataupun media sosial,” katanya.

Tak hanya bisa memutus penularan Covid-19 di tanah air, tapi gerakan 3M adalah investasi jangka panjang bagi kesehatan masyarakat. “Cuci tangan dengan sabun untuk menghasilkan pola hidup bersih dapat menjadi investasi jangka panjang bagi kesehatan masyarakat, sehingga hal tersebut harus diajarkan dan ditanamkan sejak dini,” ungkapnya.

Meski sosialisasi 3M terus dilakukan, tapi Bambang melihat saat ini masih terbatasnya sejumlah sarana dan prasarana penunjang protokol kesehatan. Seperti masih terbatas tempat cuci tangan. adahal menurut Bambang sarana penunjang adalah sebagai salah satu tatanan perubahan perilaku kehidupan masyarakat.

Oleh sebab itu, mendorong pemerintah pusat meminta seluruh pemerintah daerah melengkapi dan menyiapkan sarana dan prasarana protokol kesehatan. “Seperti fasilitas cuci tangan, di tempat-tempat umum atau fasilitas-fasilitas publik yang ramai dan mudah dijangkau,” ujar Bamsoet kepada wartawan beberapa waktu lalu.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

3 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

7 hours ago

Pria di Pontianak Ditangkap Polisi Usai Rampas Kalung Emas Seorang Wanita

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pria berinisial Ib (48 tahun) di Pontianak ditangkap Tim Macan Unit…

7 hours ago

Polres Kubu Raya Ungkap 16 Kasus Kekerasan Anak Selama 2024

KalbarOnline, Kubu Raya - Satreskrim Polres Kubu Raya mengungkapkan selama 2024, terhitung dari Januari hingga…

8 hours ago

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

9 hours ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

23 hours ago