Categories: Internasional

Iklan Kreatif ala Berlin Untuk Patuhi Protokol Kesehatan

KalbarOnline.com – Iklan yang dipilih pemerintah Berlin, Jerman, untuk sosialisasi pencegahan Covid-19 ini langsung menarik perhatian pubik dan viral. Isinya cukup kontroversial. Yakni, bergambar nenek-nenek bermasker kain motif bunga dan mengacungkan jari tengahnya. Di sampingnya, terdapat tulisan besar. ’’Terserah pada Anda yang tidak mau memakai masker. Kami menaati aturan tentang korona,’’ bunyi tulisan iklan itu.

Juru Bicara Visit Berlin Christian Tänzler yang berada di balik pembuatan materi iklan tersebut mengungkapkan bahwa mayoritas penduduk taat aturan. Hanya ada sedikit yang tidak taat dan kondisi itu membahayakan orang lain. Karena itulah, iklan tersebut sengaja dibuat untuk menarik perhatian publik agar menaati protokol pencegahan Covid-19.

’’Kami tidak ingin berkata Anda harus ini dan itu. Kami ingin mendapatkan perhatian mereka dengan humor ala Berlin,’’ ujar Tänzler seperti dikutip CNN.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

1 hour ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

4 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

9 hours ago