Categories: Internasional

Nama Komedian Diabadikan di Pengolahan Limbah

KalbarOnline.com – Komedian AS John Oliver mendapatkan kehormatan yang berbeda. Namanya ditetapkan sebagai nama fasilitas pengelolaan air limbah.

Pekan lalu, Wali Kota Danbury, Negara Bagian Connecticut, Mark Boughton mengumumkan bahwa Danbury Sewer Plant kini disebut John Oliver Memorial Sewer Plant. ”Ini sudah resmi. Sekarang giliranmu, John,” ungkapnya dilansir The Hill.

Baca juga: Komedian Omas Meninggal Dunia

Penamaan itu dimulai pada Agustus lalu. Saat itu sang komedian membawakan acara Last Week Tonight with John Oliver dan membahas keadilan ras dalam seleksi juri. Tiba-tiba, dia mengungkit Kota Danbury. ”Kalau Anda ingin lupakan sebuah kota, lupakan saja Danbury,” ujarnya.

Baca juga: Selamat! Istri Komedian Beddu Melahirkan Anak Ketiga

Boughton tak terima. Dia lantas berinisiatif menyisipkan nama Oliver dalam fasilitas pengolahan limbah air. ”Kenapa? Karena mulut Anda penuh kotoran.”

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

4 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

4 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

4 hours ago