Categories: Nasional

Polri Tak Akan Keluarkan Izin Keramaian Untuk Liga 1 dan Liga 2

KalbarOnline.com – Penyelenggaraan Liga 1 dan Liga 2 tampaknya akan menemui kendala. Sebab, Polri memutuskan tidak akan mengeluarkan izin keramaian untuk kompetisi bola tersebut.

“Polri tidak mengeluarkan izin keramaian,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono kepada wartawan, Selasa (29/9).

Argo menjelaskan, keputusan tersebut diambil atas berbagai pertimbangan matang. Salah satunya karena situasi pandemi Covid-19 yang belum mereda. Penularan virus di tengah masyarakat masih terus terjadi.

“Polri sudah mengeluarkan maklumat dan penegasan tidak akan keluarkan izin keramaian disemua tingkatan,” jelasnya.

Polri bersama TNI serta stakeholder terkait menegaskan mendukung penuh pemerintah dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Upaya yang dilaksanakan salah satunya yaitu melaksanakan Operasi Yustisi 2020.

Seperti diketahui, kompetisi Liga 1 dijadwalkan bergulir lagi mulai 1 Oktober 2020. Sementara itu, Liga 2 rencananya akan digelar pada 17 Oktober 2020.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

TP PKK Pontianak Gelar Halal Bihalal

KalbarOnline, Pontianak - Masih dalam suasana Idul Fitri, Tim Penggerak (TP) PKK Kota Pontianak menggelar…

7 hours ago

Usul Pekan Budaya LPM Jadi Agenda Tetap

KalbarOnline, Pontianak - Laskar Pemuda Melayu (LPM) Kalimantan Barat (Kalbar) bekerja sama dengan Pemerintah Kota…

7 hours ago

Ani Sofian Lantik Zulkarnain Jadi Pj Sekretaris Daerah Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian melantik Zulkarnain sebagai Pj Sekretaris Daerah…

7 hours ago

Dinkes Pontianak Ungkap Sejumlah Penyakit yang Berpotensi KLB Tahun Ini

KalbarOnline, Pontianak – Upaya pencegahan penyakit terus menjadi prioritas Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas…

7 hours ago

Jumlah Jemaah Haji Asal Pontianak Terbanyak se-Kalbar, Termuda Berusia 20 tahun, Tertua 86 tahun

KalbarOnline, Pontianak - Jumlah jemaah haji dari Kota Pontianak mendominasi dari kabupaten/kota yang ada di…

7 hours ago

Bupati Ketapang Hadiri Acara Hari Ketiga Peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati

KalbarOnline, Ketapang – Bupati Ketapang, Martin Rantan menghadiri acara hari ketiga peresmian Balai Kepatihan Jaga…

10 hours ago