Categories: Otomotif

Karena Pandemi, Penjualan Ambyar Mitsubishi Pensiunkan 600 Karyawan

KalbarOnline.com – Sebuah kebijakan baru diterapkan Mitsubishi Motors Corporation (Mitsubishi) agar perusahaan ini tetap sehat. Ya, produsen otomotif merek Jepang ini menawarkan pensiun dini kepada 600 karyawannya di bagian manajemen perusahaan dalam rangka melakukan efisiensi biaya operasi.

Dilansir dari laman Reuters (26/9), kalau tawaran pensiun dini ini akan mulai November 2020. Kabar itu dipaparkan oleh dua orang sumber di internal perusahaan yang mengetahui persis kebijakan tersebut.

Menurutnya kalau pemangkasan karyawan merupakan bagian dari rencana restrukturisasi pabrikan setelah kinerja mengalami penurunan.

Seperti diketahui kalau Mitsubishi memproyeksikan kerugian bersih selama tahun fiskal 2020/2021 yang akan berakhir pada Maret 2021 hingga 360 miliar yen. Hal ini disebabkan oleh pandemi covid-19 yang berlangsung hampir semua belahan dunia, khususnya basis pasar Mitsubishi.

Menyikapi kondisi ini, Mitsubishi telah memulai rencana untuk memangkas 20% dari biaya tetapnya dalam jangka dua tahun ke depan. Pemangkasan itu akan mengakibatkan pengurangan pekerjaan dan kapasitas produksi serta menutup dealer atau jaringan penjualan yang tidak menguntungkan.

Mitsubishi telah telah berjuang melawan penurunan penjualan di China dan Asia Tenggara. Dua tempat itu merupakan pasar terbesar Mitsubishi yang menyumbang seperempat dari total penjualannya.

Selain mengurangi jaringan dan sumber daya manusia, Mitsubishi juga menghentikan salah satu produksi modelnya. Sering dengan rencana akan ditutupnya pabrik Mitsubishi di Jepang, model SUV Pajero juga tidak akan diproduksi lagi.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Polres Kubu Raya Gelar Reka Adegan Detik-detik Pembunuhan Fitri Amalia di Gang Limbung

KalbarOnline, Kubu Raya - Satuan Reserse Polres Kubu Raya menggelar rekonstruksi (reka ulang adegan) kasus…

1 hour ago

Pekan Imunisasi Dunia 2024, Dinkes Kayong Utara Gelar Vaksinasi Imunisasi di Desa Batu Barat

KalbarOnline, Kayong Utara - Dalam rangka Pekan Imunisasi Dunia tahun 2024, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kayong…

3 hours ago

Pj Bupati Romi Wijaya Resmikan Gedung Unit Transfusi Darah RSUD Sukadana

KalbarOnline, Kayong Utara - Pj Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya meresmikan Gedung Unit Transfusi Darah…

6 hours ago

Nih Calon Pj Bupati Landak yang Baru, Gantikan Samuel

KalbarOnline, Pontianak - Dengan berbagai pertimbangan, Kementerian Dalam Negeri tak lagi memperpanjang jabatan Samuel sebagai…

10 hours ago

Liga Mini Soccer Series I Jadi Wadah Kumpul Para ASN Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mengusung jargon “Bola Adalah Teman”, Liga Mini Soccer Series I 2024 Pemkot…

11 hours ago

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

21 hours ago