Categories: Internasional

60 Tahun Simpan Roti Sisa Nixon

KalbarOnline.com – Biasanya, kenang-kenangan dari selebriti atau orang terkenal berupa tanda tangan, pakaian, sapu tangan, atau suvenir tertentu. Tapi, cenderamata yang disimpan Steve Jenne ini sangat berbeda. Yakni, potongan roti lapis.

Kue yang selalu tersimpan di freezer itu bukan sembarang makanan. Roti tersebut belum selesai dimakan Richard Nixon –saat menjadi wakil presiden AS– 60 tahun lalu. ”Selama saya masih hidup, sandwich itu pasti akan berada di mesin pembeku saya,” ungkap pria asal Illinois tersebut dilansir dari Fox News.

Ceritanya berawal saat Jenne berusia 14 tahun. Dia dipilih sebagai salah seorang anggota Pramuka yang menemani Nixon berkeliling di Kota Sullivan. Sebelum pidato, dia ditawari roti untuk mengisi perut. Nixon menggigit beberapa bagian, lantas meninggalkan sisanya. ”Dia sempat bilang makanannya enak. Karena tak ada orang yang peduli, saya mengambil roti itu,” ujarnya.

Roti bekas itu membawa banyak rezeki bagi Jenne. Dia sempat diundang beberapa acara televisi karena tanda mata yang unik tersebut. Sejak itu, dia juga mendapatkan sandwich bekas selebriti lainnya.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Pedomani Amanat Pangdam XII, Dandim Putussibau Beri Arahan Jamdan ke Prajurit

KalbarOnline, Putussibau - Dandim 1206/Putussibau, Letkol Inf Nasli  memberikan jam komandan (jamdan) kepada prajurit maupun…

4 hours ago

Program Krisan dan Gertam Cabai TP PKK Kalbar Sabet Penghargaan Tingkat Nasional

KalbarOnline, Surakarta - TP PKK Provinsi Kalimantan Barat berhasil menorehkan prestasi di tingkat nasional, di…

5 hours ago

Sutarmidji Kantongi Rekomendasi PAN Untuk Pilkada Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji menerima rekomendasi resmi dari Partai Amanat Nasional…

6 hours ago

Peduli Dunia Pendidikan, Iriana Jokowi Beri Penghargaan ke Jubaidah

KalbarOnline, Solo - Jubaidah, seorang ibu rumah tangga di Kalbar yang menghabiskan sebagian waktunya untuk…

7 hours ago

Obat Anti Hipertensi Harus Tetap Diminum Seumur Hidup

KalbarOnline, Pontianak – Hari Hipertensi Sedunia diperingati setiap tanggal 17 Mei setiap tahunnya. Hari ini…

10 hours ago

Dua Atlet Kalbar Raih Medali di Kejurnas PPLP Manado

KalbarOnline, Manado - Dua atlet Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP) Provinsi Kalimantan Barat…

10 hours ago