Categories: Nasional

Dihujat Netizen, Vernita Syabilla: Hidupnya pada Sok Suci

KalbarOnline.com, JAKARTA – Vernita Syabilla terlihat kembali aktif di Instagram setelah terseret kasus dugaan prostitusi online.

Lewat Instagram Story-nya, Kamis (30/7) malam, Vernita mengomentari banyaknya hujatan dari warganet.

“Pada comment seolah-olah hidupnya pada sok suci. Musibah tiap orang berbeda-beda say. Sekarang pada berkaca diri sebelum menghujat. Saya anggap ini ujian,” tulisnya.

Dia mempertanyakan aksi para penghujat yang seolah ingin mendapat perhatian dari dirinya.

“Yang nyindir-nyindir saya, kenapa Anda? Ikut komen nyinyir dari kemarin, pengin ditanggapi? Haha,” lanjutnya.

Karena itu, dia meminta agar warganet tidak ikutan mencampuri urusannya.

“Saya lebih kasian sama yang sok malaikat padahal mulutnya lebih dari yang enggak…, isi sendiri. Urusin keluarga Anda sendiri woy,” tandasnya.(chi/jpnn)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Ada Dugaan “Penghilangan” Kesaksian dan Alat Bukti di Kasus Pelecehan oleh Oknum Polisi KKU

KalbarOnline, KKU - Pihak kepolisian menduga adanya upaya “penghilangan” keterangan saksi dan alat bukti dalam…

10 hours ago

Menteri AHY Inginkan Adanya Modernisasi dan Penguatan di Seluruh Kantor Pertanahan

KalbarOnline, Bali - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Kinerja Tahap III kepada Itjen Kemendagri

KalbarOnline, Jakarta - Pj Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson mengungkapkan, bahwa pertumbuhan ekonomi Kalimantan Barat…

11 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Finalisasi Pembahasan Raperda RTRW Kalbar 2024 – 2044

KalbarOnline, Jakarta - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektor…

11 hours ago

Pj Gubernur Harisson Beberkan Capaian Pembangunan ke Wantannas RI

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menerima kunjungan Tim Sekretariat Jenderal Dewan…

11 hours ago

Pj Ketua Dekranasda Kalbar Apresiasi Wastra Karya Siswi SMKN 6 Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari…

11 hours ago