Categories: Nasional

Warga Kompleks Perhubungan Tutup Akses Keluar Masuk

KalbarOnline.com, MAROS– Pasca adanya seorang warga Desa Tenringkae, Kabupaten Maros positif covid-19, Lurah Hasanuddin, Herwan langsung menutup sementara akses jalan keluar masuk warga di Kompleks Perhubungan.

Menurutnya, penutupan akses tersebut dilakukan sejak Jumat, 27 Maret 2020.

“Kompleks Perhubungan Kadieng, Kelurahan Hasanuddin yang sementara saya perintahkan Ketua RW/RT untuk menutup akses jalan masuk kompleks. Karenanya wilayah ini berbatasan langsung dengan Desa Tenrigangkae yang ada 1 orang positif covid 19 di desa tersebut,” jelas Herwan, Senin, (30/3/2020).

Jadi warga yang akan keluar dan masuk ke kompleks harus seizin ketua RW dan RT.

Dia menyebut, kebijakan diambil berdasarkan musyawarah antara ketua RW dan RT di kompleks perhubungan bersama bhabinkamtibmas dan babinsa sehingga semua bisa menerima. Dan sebelum penutupan hal tersebut disosialisasikan kepada warga dengan mengumumkan di masjid di wilayah tersebut. (fadly/fajar)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

2 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

3 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

3 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

14 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

18 hours ago