Categories: Nasional

Maia Estianty Beri Semangat Team Medis yang Rawat Pasien Corona

KalbarOnline.com,JAKARTA– Maia Estianty sejak sepekan terakhir mengkarantina diri bersama putranya untuk memutus mata rantai penularan virus Corona.

Tak pelak, sejak isolasi itu Maia pun tidak bisa bertemu sang suami, Irwan Mussry. Lewat unggahannya di Instagram, Maia mengutarakan kerinduannya pada suami.

“Kangen Mas Bojo @irwanmussry. Udah seminggu lebih nih nggak kumpul, demi menjaga anak2 di rumah. Karena kudu isolasi diri,” tulis ibu dari Al El dan Dul itu di akun @maiaestiantyreal dikutip fajar.co.id, Sabtu (28/03/2020).

Sejak isu corona merebak di tanah air, Maia menjadi salah satu selebritis yang begitu peduli terhadap penanganan dan pencegahannya.

Ia juga mengajak followersnya dan rekan artis lainnya membantu penyediaan APD, makanan, hingga dukungan moril untuk tim kesehatan yang terjun langsung menolong pasien covid-19.

Melalui unggahannya itu, pelantun lagu Teman Tapi Mesra itu memantik semangat untuk paramedis Indonesia yang hingga kini masih berjibaku melawan Corona di tengah segala keterbatasannya.

“Apa kabar team medis yang merawat pasien Covid19 ya? yang gak bise ketemu keluarga. Duh duh, pasti kangen ama pasangan dan anaknya. Semangat team medis Indonesia,” pantik Maia.

Atas atensi tersebut, warganet dan juga rekan sejawatnya merespon positif postingan Maia. Tak sedikit dari mereka mendoakan seluruh tim medis Indonesia diberi kesehatan dan kekuatan. (endra)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

6 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

10 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

11 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

11 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

11 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

11 hours ago