Categories: Nasional

Sarwindy Kerahkan Relawan Nasdem Cegah Penyebaran Covid-19

KalbarOnline.com, MAKALE– Upaya cegah tanggap virus corona di Tana Toraja tak hanya dilakukan relawan dari berbagai elemen terkait.

Legislator fraksi Nasdem DPRD Sulsel asal Tana Toraja, Sarwindye T Biringkanae kerahkan sejumlah kader dan relawan Nasdem, lakukan upaya pencegahan di sejumlah tempat.

Sarwindye mengatakan, hal itu dilakukan sebagai upaya gerakan bersama dalam mendukung pemerintah memutuskan rantai penyebaran virus berbahaya tersebut.

“Ini semangat peduli bersama, pesan moral kami adalah semangat bersama, peduli untuk memutuskan penyebaran covid-19. Ayo taat dan patuh pada imbauan pencegahan yang dikeluarkan dan diperintahkan pemerintah,” ungkap Sarwindy, Kamis 26 Maret.

Disamping menyiapkan ambulans, Sarwindy juga sudah membagikan bak air lengkap dengan sabun cuci di beberapa tempat umum dan juga melakukan penyemprotan disinfektan. (fkt/fajar)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Lapor! 75 CJH Kayong Utara Kini Menuju Batam

KalbarOnline, Kayong Utara - Sebanyak 75 Calon Jemaah Haji (CJH) asal Kabupaten Kayong Utara dilaporkan…

8 hours ago

Terpeleset Saat Bermain di Tepi Sungai, Bocah 4 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia

KalbarOnline, Sambas - Khairy Zakra, bocah 4 tahun tahun asal Desa Semanga, Kecamatan Sejangkung, Kabupaten…

8 hours ago

Satgas Yonarmed Gagalkan Penyelundupan 25,4 Kilogram Sabu Asal Malaysia

KalbarOnline, Bengkayang - Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/Tumbak Kaputing baru-baru ini berhasil menggagalkan penyelundupan sabu…

8 hours ago

Sosialisasikan Aplikasi “Ada Polisi”, Ditbinmas Polda Kalbar Laksanakan Asistensi ke Polres Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Tim Direktorat Pembinaan Masyarakat (Ditbinmas) Polda Kalbar melaksanakan kegiatan asistensi Kelompok Sadar…

11 hours ago

Kesiapan Hadapi Pilkada 2024, Satuan Samapta Polres Ketapang Laksanakan Latihan Dalmas

KalbarOnline, Ketapang – Dalam rangka mempersiapkan pengamanan menjelang pemilihan kepala daerah (pilkada) 2024, Satuan Samapta…

11 hours ago

Tabung Gas Meledak di Nanga Kalis  Hanguskan Rumah Umar

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Kebakaran hebat melanda satu unit rumah pribadi di Jalan Lintas Selatan,…

11 hours ago