Categories: Nasional

Begini Aksi Kalatiku Telusuri Penyebaran Corona di Torut

KalbarOnline.com, RANTEPAO — Bupati Toraja Utara Kalatiku Paembonan terjun langsung telusuri penyebaran virus covid 19 di wilayahnya.

Tak hanya itu, ia langsung berada bersama satgas pencegahan corona di perbatasan Torut Palopo tepatnya di Nanggala untuk memeriksa para pengguna jalan dan penyemprotan disinfektan bagi semua kendaraan.

Selain itu, Kalatiku juga dari tempat ke tempat melakukan sosialisasi penanganan penyebaran virus corona.

“Bupati juga langsung melakukan pengukuran suhu warga , kegiatan ini sebagai bentuk keseriusan Pemkab Torut untuk menjaga penyebaran wabah virus corona di Torut, ” Yaya Rundupadang Sekretaris Diskominfo Torut, Sabtu 21 Maret.

Di perbatasan satgas melibatkan tim dari dinas kesehatan , satpol PP dan unsur terkait lainnya. (fkt)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Terpilih Aklamasi, Daniel Tangkau Lanjut Pimpin Ikadin Kalbar 2024 – 2028

KalbarOnline, Pontianak – Daniel Edward Tangkau kembali terpilih sebagai Ketua Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) Provinsi…

7 hours ago

Ramai-ramai Kritik Hasyim Asy’ari, Statemen Anggota Dewan Boleh Nyalon Pilkada Bisa Jadi Problem Demokrasi dan Konstitusional

KalbarOnline, Nasional - Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) mengkritik argumentasi Ketua KPU RI, Hasyim…

7 hours ago

Link Berita Soal Laporan Korupsi ke Kejati Kalbar Mendadak Hilang, Muncul Kode 404

KalbarOnline, Pontianak - Belakangan ini publik dihebohkan dengan laporan dugaan korupsi program Bantuan Stimulan Perumahan…

24 hours ago

Pelajar SMKN 01 Sintang Jawab Tantangan Rita, Buat Mobil Listrik Dalam 30 Hari

KalbarOnline, Pontianak - Pelajar SMK Negeri 1 Sintang Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) berhasil merakit sebuah…

1 day ago

Windy Sebut Gawai Dayak Sangat Potensial Masuk ke Kalender Event Nusantara Kemenparekraf

KalbarOnline, Pontianak - Salah satu event wisata budaya yang digelar setiap tahun di Rumah Radakng,…

1 day ago

Gawai Dayak di Pontianak Tahun Ini Akan Ada Karnaval Air

KalbarOnline, Pontianak - Pekan Gawai Dayak ke-XXXVIII Tahun 2024 Kalimantan Barat akan digelar pada 20…

1 day ago