Categories: Nasional

2 Positif Corona di Sulsel, 1 Meninggal, Pengumuman Belakangan Diketahui

KalbarOnline.com, MAKASSAR – Provinsi Sulsel sudah mulai diserang virus corona. Sedikitnya dua orang dinyatakan positif covid-19.

Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah mengakui ada warganya yang positif virus yang berasal dari virus dari negara China tersebut.

“Di Sulsel, kita sudah ambil sampel sebanyak 17. Enam diantaranya negatif, dan sembilan diantaranya masih menunggu hasil uji lab. Dua orang positif,” jelas mantan Bupati Bantaeng ini, kepada wartawan, Kamis (19/3/2020).

Namun satu diantaranya yang positif itu telah meninggal dunia. Sebelum menghembuskan napas terakhirnya, kata Nurdin, dia mengalami gejala awal corona seperti pada umumnya.

“Covid 285, Dinkes melakukan tracing umur 55 tahun, meninggal di RS Siloam. Dia sempat ibadah umrah tanggal 25 Februari hingga 3 Maret 2020. Lalu Meninggal 15 Maret sebelum mengetahui hasilnya diketahui. Dia orang Makassar,” tambahnya.

Selain Covid 285, juga ada covid 286. Pasien yang satu ini, sempat berkontak langsung dengan orang yang terjangkit. Namun pasien yabg satu ini, berbeda dengan pasien lainnya yang sudah mengalami gejala awal corona.

“Kini dia telah diisolasi di RS Wahidin, tetapi kondisinya dia sehat. Dia laki-laki,” ujarnya. (Agus)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

3 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

3 hours ago

PWI Kalbar Audiensi ke KONI, Perkuat Silaturahmi dan Kerja Sama Media

KalbarOnline, Pontianak - Jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat melakukan kunjungan kehormatan…

3 hours ago

Diterjang Angin Kencang, Motor Air Milik Nelayan Karam di Perairan Muara Teluk Batang

KalbarOnline, Kayong Utara - Sebuah motor air milik seorang nelayan karam di perairan muara Teluk…

6 hours ago

Nilai Reformasi Birokrasi dan SAKIP Pemkot Pontianak Naik

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menuturkan bahwa Indeks Reformasi Birokrasi (RB)…

6 hours ago

Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gereja Dekat Masjid, Sekda Ketapang: Kita Bangsa Majemuk Penuh dengan Toleransi

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo melakukan peletakan batu pertama sebagai pondasi bagi pembangunan…

7 hours ago