Categories: Nasional

2 Positif Corona di Sulsel, 1 Meninggal, Pengumuman Belakangan Diketahui

KalbarOnline.com, MAKASSAR – Provinsi Sulsel sudah mulai diserang virus corona. Sedikitnya dua orang dinyatakan positif covid-19.

Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah mengakui ada warganya yang positif virus yang berasal dari virus dari negara China tersebut.

“Di Sulsel, kita sudah ambil sampel sebanyak 17. Enam diantaranya negatif, dan sembilan diantaranya masih menunggu hasil uji lab. Dua orang positif,” jelas mantan Bupati Bantaeng ini, kepada wartawan, Kamis (19/3/2020).

Namun satu diantaranya yang positif itu telah meninggal dunia. Sebelum menghembuskan napas terakhirnya, kata Nurdin, dia mengalami gejala awal corona seperti pada umumnya.

“Covid 285, Dinkes melakukan tracing umur 55 tahun, meninggal di RS Siloam. Dia sempat ibadah umrah tanggal 25 Februari hingga 3 Maret 2020. Lalu Meninggal 15 Maret sebelum mengetahui hasilnya diketahui. Dia orang Makassar,” tambahnya.

Selain Covid 285, juga ada covid 286. Pasien yang satu ini, sempat berkontak langsung dengan orang yang terjangkit. Namun pasien yabg satu ini, berbeda dengan pasien lainnya yang sudah mengalami gejala awal corona.

“Kini dia telah diisolasi di RS Wahidin, tetapi kondisinya dia sehat. Dia laki-laki,” ujarnya. (Agus)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Pusat Minta Daerah Optimal Realisasikan APBD Kendalikan Inflasi

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson mengikuti Rapat Koordinasi Perkembangan Inflasi Daerah yang…

6 mins ago

Windy Launching Gerakan Orang Tua Asuh di Puskesmas Gang Sehat bersama BPSDM dan Jamkrida Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Usai melaksanakan launching Program Gerakan Orang Tua Asuh (GOTA) Kalimantan Barat di…

9 mins ago

Windy Launching Gerakan Orang Tua Asuh Stunting bersama Bappeda di Puskesmas Kakap

KalbarOnline, Kubu Raya - Sebagai strategi dan upaya Provinsi Kalimantan Barat dalam menurunkan angka prevalensi…

11 mins ago

Pj Ketua PKK Kalbar Serahkan Bantuan Pangan ke Anak Asuh Stunting Binaan Disperindag ESDM dan Bapenda

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Aula Kantor Disperindag ESDM Provinsi Kalimantan Barat, Penjabat (Pj) Ketua…

13 mins ago

KSDA Kalbar dan BTN Gunung Palung Tangani Kemunculan Orang Utan di Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Bermula dari beredarnya informasi di salah satu media sosial terkait adanya…

11 hours ago

Kadis Kesehatan Ajak Nakes Peran Aktif Turunkan AKI/AKB dan Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Kesehatan (Kadiskes) Provinsi Kalimantan Barat, Erna Yulianti mengajak para tenaga…

11 hours ago