Categories: Sekadau

Gegah Buana Kalbar Dominasi Lomba Sampan Bidar di Teluk Pasir

KalbarOnline, Sekadau – Tim Sampan Bidar Gegah Buana Kalbar B berhasil meraih juara pertama pada lomba sampan bidar penyambutan Isra Mi’raj di Dusun Teluk Pasir yang berlangsung sejak 14-15 Maret kemarin.

Sementara posisi kedua berhasil diraih oleh tim sampan bidar Gegah Buana Kalbar A. Pada posisi ketiga kembali tim sampan bidar Kura-kura dari Kabupaten Sintang. Di urutan keempat diraih oleh tim sampan bidar Lumba Kapuas. Masing-masing juara berhak membawa pulang piala dan uang tunai.

Selain piala dan uang, panitia juga memberikan piagam penghargaan kepada juara 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 dan 8. Keempat tim sampan bidar ini berhasil menyingkirkan 75 tim sampan bidar lainnya yang ikut berlaga di perlombaan tersebut.

Wakil ketua DPRD Sekadau, Zainal yang turut hadir dalam kesempatan itu mengatakan bahwa lomba sampan bidar yang diselenggarakan di Dusun Teluk Pasir merupakan rangkaian penyambutan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad.

“Juga diselenggarakan dalam rangka silaturahmi. Salam satu Sungai Kapuas,” pungkasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Sekadau

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

10 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

10 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

10 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

13 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

20 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

21 hours ago