Categories: Teknologi

Aduh! Ada Bug Kamera Di Keluarga Seri Samsung Galaxy S20, Merusak Hasil Gambar

Sebagai smartphone flagship, Samsung seharusnya benar-benar memperhatikan tentang produk debutannya, sehingga tidak ada lagi kesalahan yang merugikan konsumen. Baru ini ditemukan adanya kesalahan dari kamera atau bug dari keluarga seri Samsung Galaxy S20. Kesalahan ini ada pada kamera depan perangkat yang bisa mempengaruhi hasil jepretan.

Mengutip laman phonearena, disebutkan di dalamnya bahwa Samsung Galaxy S20 dan S20 mengalami kesalahan pembacaan obyek untuk fokus. Hal ini terjadi saat kamera depan diaktifkan untuk mengambil gambar fokus, namun kamera mengaburkan gambar bahwa disebutkan sebagian gambar dikaburkan kamera sehingga tidak terlihat fokus obyeknya.

Dalam laporan sumber laman menyebutkan bahwa kesalahan tersebut terjadi saat pengguna mengambil gambar wajah dengan kamera depan (selfie), bukan mendapatkan hasil dengan fokus yang baik, namun wajah yang menjadi obyek foto dibuat buram dan hilang detailnya. Namun, hal ini justru membuat sebagian gambar lebih fokus.

Percobaan ini juga diungkapkan sumber informasi diambil dengan skenario yang berbeda, namun sepertinya tidak mempengaruhi kesalahan tersebut. Bug kamera diperkirakan membuat kesalahan pengambilan gambar dan merusak banyak tembakan foto. Pengguna juga menyakinkan bahwa kesalahan ini bukan karena lensa kamera kotor, karena telah diperiksa sebanyak tiga kali dan dibersihkan sebelum pemotretan dimulai.

Mengetahui hal ini, Samsung mengungkapkan akan memberikan perbaikan terbaru untuk menghilangkan bug pada keluarga seri Galaxy S20. Pembaruan perangkat dijanjikan pihak perusahaan akan datang lebih cepat dari yang telah dijadwalkan sebelumnya. Duh, Samsung sayang sekali untuk smartphone mahal ini kurang memperhatikan hal detail ini, ya!

The post Aduh! Ada Bug Kamera Di Keluarga Seri Samsung Galaxy S20, Merusak Hasil Gambar appeared first on KalbarOnline.com.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

PWI Kalbar Komitmen Dukung KPU Sukseskan Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat berkomitmen untuk mendukung Komisi Pemilihan…

2 hours ago

Tersangka Korupsi Dana Desa Tekalong Dipindahkan ke Rutan Kelas 2 Pontianak

KalbarOnline, Putussibau - Filemon Siderasi, mantan Kepala Desa Tekalong, Kecamatan Mentebah, Kabupaten Kapuas Hulu yang…

3 hours ago

Peletakkan Batu Pertama Pembangunan GOR Indoor, Wujud Nyata Komitmen Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo meletakkan batu pertama pembangunan Gelanggang…

3 hours ago

PKRS Pontura Studi Tiru Program PKRS RSUD SSMA

KalbarOnline, Pontianak - Tim Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA) Kota…

3 hours ago

Tari Gasing dari Pontianak Pukau Peserta Apeksi di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak - Suguhan tari gasing yang ditampilkan para penari dari Kota Pontianak menyita perhatian…

3 hours ago

Harisson Apresiasi Kodam XII Tanjungpura, Berhasil Gagalkan Selundupan Sabu 21 Kg

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memberikan apresiasi kepada jajaran…

3 hours ago