Categories: Nasional

KNPI Sulsel Gelar Rakerda, Gubernur Sulsel Ikut Jalan Sehat Pemuda di Palopo

KalbarOnline.com,PALOPO– Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah menaruh harapan besar kepada pemuda Indonesia, khususnya yang ada di Sulawesi Selatan.

Hal itu diungkap usai melepas pelaksanaan jalan sehat pemuda yang digagas DPD KNPI Sulsel di Lapangan Pancasila Kota Palopo, Minggu (8/3/20220).

“Kita menaruh harapan besar kepada pemuda, agar dapat melanjutkan perjuangan para pendahulu dan menjadikan nusantara ini menjadi bangsa yang terpandang kelak. Termasuk kepada mereka yang tergabung dalam organisasi kepemudaan seperti KNPI ini,” paparnya.

Sementara itu, Ketua Umum DPD KNPI Sulsel, Nurkanita Maruddani Kahfi mengaku, bersykur atas kehadiran langsung Gubernur Sulsel di Kota Palopo dalam rangka mengikuti jalan sehat, yang merupakan rangkaian pelaksanaan Rakerda DPD KNPI Sulsel. (fit/fajar)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

10 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

10 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

12 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

12 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

15 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

15 hours ago