Categories: Mempawah

DPRD Mempawah Ditantang Debat Terbuka

Sengkarut Perkada APBD 2020

KalbarOnline, Mempawah – Ketua LSM Mempawah Berani, Maman Suratman menantang seluruh unsur pimpinan dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Mempawah untuk melakukan debat terbuka, Rabu (15/1/2020) siang.

Melalui akun facebooknya, Maman Suratman mengatakan, jika DPRD Mempawah masih menggiring opini di masyarakat bahwa Pemkab Mempawah telah melakukan kesalahan dalam penerbitan Perkada tentang APBD 2020 yang tidak sesuai prosedur. Tantangan terbuka kata Maman, dilayangkannya secara terbuka pula dan ditujukannya kepada seluruh unsur pimpinan DPRD Mempawah dan seluruh anggotanya.

Maman Suratman menuliskan, bahwa debat terbuka yang diajukannya kepada DPRD Mempawah disaksikan oleh pihak independen dari kalangan pakar dan akademisi serta masyarakat Kabupaten Mempawah.

“TANTANGAN TERBUKA

Jika DPRD Mempawah masih menggiring opini di masyarakat bahwa PEMKAB Mempawah telah melakukan kesalahan atau dgn kata lain telah menerbitkan PERKADA tentang APBD 2020 tidak sesuai prosedur, maka saya selaku KETUA LSM MEMPAWAH BERANI menantang seluruh Pimpinan dan Anggota DPRD MEMPAWAH utk DEBAT TERBUKA yg disaksikan oleh pihak independent dari kalangan pakar dan akademisi serta masyarakat Kab.Mempawah di PENTAS TERMINAL MEMPAWAH.

Demikian, Trims.

Salam Takzim,

MAMAN SURATMAN,” demikian tulis Maman Suratman di akun facebook miliknya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bawaslu Pontianak buka Perekrutan Panwascam Pendaftar Baru

KalbarOnline, Pontianak - Dalam rangka pembentukan panitia pengawas pemilu (paswascam) kecamatan dalam pemilihan umum (pemilu)…

1 hour ago

300 Pelajar SMP Pontianak Ikuti Tes Bakat Calon Atlet Panjat Tebing dari Kemenpora

KalbarOnline, Pontianak - Sebanyak 300 pelajar SMP di Kota Pontianak mengikuti Tes Identifikasi Bakat Calon…

1 hour ago

Budi Daya Lele Dalam Ember Jadi Solusi Keterbatasan Lahan

KalbarOnline, Pontianak - Warga Gang Kuini, Kelurahan Sungai Jawi Luar, Kecamatan Pontianak Barat berhasil membudidayakan…

1 hour ago

Ungguli DKI Jakarta, Pemprov Kalbar Raih 98 Poin pada Penilaian MCP Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) berhasil mencetak 98 poin pada penilaian…

2 hours ago

Menkes RI Apresiasi Keseriusan Pemprov Kalbar Tekan Angka Talasemia Daerah

KalbarOnline, Pontianak - Menteri Kesehatan (Menkes) Republik Indonesia, Budi Gunadi Sadikin mengapresiasi keseriusan Pemerintah Provinsi…

3 hours ago

Peringatan Hari Talasemia Sedunia, Windy Harisson Luncurkan Buku Inspiratif Tekad Bunda Merawat Asa

KalbarOnline, Pontianak - Dalam rangka Hari Talasemia Sedunia yang jatuh pada 8 Mei 2024, Ketua…

3 hours ago