Categories: KetapangSekadau

Wabub dan Sekda Sekadau Hadiri Pembukaan Pameran Pesparawi Kalbar IX di Pendopo Bupati Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Sebelum menghadiri pembukaan Pesparawi IX tingkat Provinsi Kalbar yang dilaksanakan pada Selasa (2/7/2019) malam, Wakil Bupati Sekadau, Aloysius bersama Sekda, Sekadau Drs. Zakaria, Wakil Ketua DPRD Sekadau, Jepray Raja Tugam, Ketua Panitia Pesparawi Kabupaten Sekadau, F. Iwan Karantika, Ketua Dharma Wanita Persatuan terlebih dulu menghadiri pembukaan pameran Pesparawi IX yang diikuti kabupaten/kota se-Kalbar, Selasa siang.

Pameran tersebut dibuka langsung oleh Bupati Ketapang, Martin Rantan yang ditandai pemukulan gong didampingi Sekda Kalbar, Wakil Bupati Ketapang, Wakil Bupati Sekadau, Sekda Ketapang, Ketua LPPD Kalbar dan Forkopimda Ketapang.

Kabupaten Sekadau turut ambil bagian pada pameran Pesprawi Kalbar IX di Kabupaten Ketapang tersebut. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor Pertanahan Mempawah Ikut Tanam Pohon Serentak bersama Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Mempawah - Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Tanggal 5…

2 hours ago

Setelah Pontianak, Disdikbud Kalbar Buka Dua SMA di Kubu Raya dan Bengkayang

KalbarOnline, Pontianak - Setelah membuka sekolah baru SMA Negeri 14 Pontianak di Kecamatan Pontianak Tenggara,…

3 hours ago

Marak “Manusia Silver” di Pontianak, Dokter Icha: Bisa Terkena Kanker Kulit

KalbarOnline, Pontianak - Keberadaan "manusia silver" masih banyak ditemukan di Pontianak, Kalbar. Hal ini mendapat…

4 hours ago

Sekda Ketapang Buka Sosialisasi Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo membuka kegiatan sosialisasi Rancangan Peraturan Daerah…

4 hours ago

Peringati HUT ke-60, Bank Kalbar Gelar Donor Darah

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan digelar oleh Bank Kalbar dalam rangka memperingati ulang tahunnya (HUT)…

5 hours ago

Pj Bupati Kamaruzaman Apresiasi Ajang Pemuda Pelopor

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengatakan, bahwa kepeloporan pemuda…

5 hours ago