Categories: Kubu Raya

Inisiasi PJU-TS, Maman Abdurrahman Harap Kerjasama Semua Pihak : Jaga Aset

KalbarOnline, Kubu Raya – Tingginya antusiasme masyarakat dengan pemasangan Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya (PJU-TS) khususnya masyarakat di daerah, disambut baik Anggota Komisi VII DPR RI, Maman Abdurrahman.

Dengan adanya penerangan jalan umum akan ada perubahan signifikan di desa itu sendiri. Walaupun kasus kehilangan baterai lampu penerangan sering terjadi.

“Jadi memang sekarang inilah titik fokus kita. Tidak bisa dibebankan semuanya kepada Pemerintah daerah karena ini kan daerahnya jauh-jauh,” ujar Maman saat diwawancarai usai acara penyerahan miniatur PJU-TS dari Direktur Minerba ESDM, di aula Kantor Bupati Kubu Raya, Senin (8/4/2019).

Maman menyebut perlunya kerja sama antara Wakil Rakyat dapil setempat, masyarakat dan Kepala Desa dalam menjaga aset berupa PJU-TS. Menurutnya PJU-TS kini bukan lagi milik pemerintah melainkan telah menjadi milik masyarakat.

“Jadi kita berharap mudah-mudahan tiang-tiang listrik yang sudah dipasang itu bisa bertahan lama. Itu yang memang menjadi titik evaluasi kami terkait program ini,” tegasnya. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

10 mins ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

1 hour ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

1 hour ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

11 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

16 hours ago