Categories: Pontianak

Pemprov Peringati Isra Mi’raj di Pendopo Gubernur

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menghelat peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam 1440 Hijriah/2019 masehi yang dilangsungkan di pendopo Gubernur Kalbar, Minggu (7/4/2019).

Gubernur Kalbar, Sutarmidji memberikan sambutannya pada peringatan Isra Mi’raj yang dihelat Pemerintah Provinsi Kalbar (Foto: Fat)

Peringatan perjalanan Rasulullah dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa ini dibuka langsung oleh Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji.

Turut hadir para alim ulama, Pj. Sekda Kalbar, Syarif Kamaruzaman, sejumlah Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalbar, perwakilan Polda Kalbar dan Kodam XII/Tanjungpura serta unsur forkopimda lainnya.

Terpantau ratusan jamaah telah bersilah rapi di aula Pendopo Gubernur Kalbar. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani (A. Yani) Pontianak yang berlokasi…

56 mins ago

Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu A. Yani Pontianak yang berlokasi di kawasan…

60 mins ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

1 hour ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

1 hour ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

2 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

3 hours ago