Categories: Pontianak

Kunjungi Kalbar, Menperin RI Sebut Pemerintah Sedang Carikan Solusi Harga Karet

KalbarOnline, Pontianak – Menteri Perindustrian Republik Indonesia, Airlangga Hartarto melaksanakan kunjungan kerja di Provinsi Kalbar dengan menyambangi pabrik karet PT New Kalbar Processors (NKP) di Desa Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Sabtu (17/11/2018).

Kedatangan Menperin RI ini disambut langusng oleh Wakil Gubernur Kalbar, Ria Norsan di Bandara Internasional Supadio.

Selain di Pabrik Karet PT NKP, Menperin juga di mengunjungi IKM Dayang Songket di Jalan Karya Baru, Pontianak.

Adanya kekhawatiran Menperin RI dengan menurunya harga karet di Indonesia dan Provinsi Kalbar sebagai salah satu provinsi penghasil karet membuat Memperin RI mengunjungi Pabrik Karet PT NKP untuk mencari solusi dalam mengatasi permasalahan ini.

“Harga karet terus turun, dan puncaknya tahun 2011. Sekarang pemerintah memikirkan bagaimana meningkatkan harga karet,” kata Airlangga usai meninjau produksi karet di PT New Kalbar Processors, Sungai Raya, Kubu Raya.

Dikatakannya, salah satu bentuk perhatian pemerintah terhadap harga karet ini dan akan melakukan upaya dengan mencampurkan di Aspal.

“Saya sudah minta asosiasi untuk difinalisasikan kesiapannya,” pintanya.

Menperin RI juga mendorong industri-industri UMKM untuk terus dikembangkan.

“Ini juga sudah dilakukan penjualan melalui online, maka akses terhadap penjualan akan meningkat,” tukasnya. (*/Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

5 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

5 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

5 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

5 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

9 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

13 hours ago