Categories: Sekadau

Wabup Aloysius Hadiri Pembukaan Pesparani di Ambon

KalbarOnline, Sekadau – Wakil Bupati Sekadau, Aloysius, SH., M.Si bersama tiga orang pastor penasehat Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani Katolik Daerah (LP3KD) Kabupaten Sekadau, Pastor Kristianus, CP, Pastor Latu Maing, Pr dan Pastor David, CP menghadiri malam pembukaan Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik yang digelar di Lapangan Merdeka, Kota Ambon, Provinsi Maluku, Sabtu (27/10/2018) malam.

Hadir mendampingi Wabup Aloysius, Ketua Umum LP3KD Kabupaten Sekadau, F. Iwan Karantika, SE, MM, Ketua I Ignasius Boni, SH., MH, Ketua TP PKK Kabupaten Sekadau, Ny. Kristina Rupinus, S.Pd., M.Si, Ketua GOW Sekadau, Ny. Vixtima Heri Supriyanti Aloysius, A.Md, Sekretaris Umum LP3KD, Theresia Lili, SH, Kasi Bimas Katolik Sekadau, Kusnadi, Ketua Bidang Penyelenggara LP3KD, Abun Tono, SP, Ketua Bidang Dikpelkur musik dan lagu gerejani, Eduardus Adon dan pengrus LP3KD lainnya. (*/Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

12 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

14 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

14 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

14 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

14 hours ago

Optimalisasi Peran Tim Pendamping Keluarga Cegah Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Peran keluarga perlu dioptimalkan dan menjadi entitas utama dalam pencegahan stunting. Untuk…

14 hours ago