Categories: Ketapang

Tiba di Ketapang, UAS Disambut Meriah Kerabat Keraton Matan Tanjungpura

KalbarOnline, Ketapang – Tiba dengan menggunakan pesawat, kedatangan Ustadz Abdul Somad (UAS) di Kabupaten Ketapang, Kalbar disambut meriah oleh kerabat Keraton Matan Tanjungpura, Sabtu sore (20/10/2018).

Kedatangan UAS diiringi dengan berbagai rangkaian prosesi penyambutan dari Keraton Matan Tanjungpura, UAS hadir dengan menggunakan busana khasnya yaitu baju kokoh putih dan peci hitamnya.

Rencananya setelah bertolak dari bandara, UAS akan diarak menuju lokasi Keraton Matan Tanjungpura yang berjarak sekitar 15 menit dari bandara Rahadi Oesman Ketapang.

UAS dijadwalkan berada di Ketapang selama dua hari dan akan mengisi berbagai macam kegiatan yakni Tabligh Akbar di Masjid Agung Al-Ikhlas yang berlangsung pada pukul 19.30 malam tadi dan dilanjutkan Sholat Subuh berjamaah serta sesi tanya jawab yang akan dilaksanakan di lokasi yang sama. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

7 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

7 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

10 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

10 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

12 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

12 hours ago