Categories: Kubu RayaPontianak

Kapal Tujuan Terentang Tenggelam di Perairan Sungai Kapuas

KalbarOnline, Kubu Raya – Sejumlah foto-foto kecelakaan kapal bermuatan barang bertebaran di pesan Whatsapp. Diketahui motor air kelotok tersebut banyak membawa barang untuk disalurkan ke Desa Terentang Kubu Raya. Tenggelamnya kapal sedang menyandar didermaga Gang Darsad, Selasa (18/9/2018).

Apabila dilihat dengan seksama dalam gambar, kapal tersebut tampak kelebihan muatan, sehingga menonjol ke atas atap kapal.

Saat dikonfirmasi peristiwa kapal tenggelam tersebut ke Basarnas melalui pesan seluler, pihak Basarnas menyatakan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Melawi Tangkap Dua Pelaku Penyalahgunaan Narkoba

KalbarOnline, Melawi - Sat Resnarkoba Polres Melawi menangkap dua pelaku penyalahgunaan narkoba berinisial EM (23…

4 mins ago

Sambut HUT Kota Putussibau ke 129, Bupati Ajak Masyarakat Kapuas Hulu Terapkan 3R Pengelolaan Sampah

KalbarOnline, Putussibau - Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Putussibau ke 129 yang…

39 mins ago

BMKG Kalbar: Waspada Cuaca Ekstrem dari 31 Mei sampai 4 Juni 2024

KalbarOnline, Pontianak - Stasiun Meteorologi Kelas I Supadio BMKG Kalbar mengingatkan masyarakat untuk waspada terhadap…

41 mins ago

Bupati Fransiskus dan Ketua KONI Anwar Sanusi Nobar Kejuaraan Bola Voli Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Fransiskus Diaan yang juga Ketua Umum Pengkab Persatuan Bola Voli Seluruh…

43 mins ago

Proliga 2024 Bakal Digelar di Pontianak, Harga Tiket Mulai dari Rp 150 Ribu

KalbarOnline, Pontianak - Turnamen bola voli profesional, Proliga 2024 akan berlangsung di Kota Pontianak, Kalimantan…

46 mins ago

Satreskoba Polres Kapuas Hulu Ringkus Pengedar Sabu di Simpang Silat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Polres Kapuas Hulu menangkap seorang pria berinisial YF, pada Senin (27/05/2024),…

47 mins ago