Categories: Landak

Polisi Lakukan Pengamanan Kegiatan Jambore Kwartir Ranting Menjalin

KalbarOnline, Landak – Anggot Polisi Sektor Menjalin turut mengamankan pelaksanaan kegiatan pramuka jambore ranting yang dilaksanakan oleh pengurus pramuka ranting Menjalin di lapangan sekolah SDN O5 Dusun Menjalin, Desa Menjalin, Kecamatan Menjalin, Kabupaten Landak, Sabtu (11/8/2018).

Sebanyak 140 peserta pramuka tingkat siaga atau sekolah dasar yang ikut dalam kegiatan tersebut melakukan berbagai rangkaian kegiatan jambore ranting yang bertemakan ‘Dari Pramuka Jadi Saudara’.

Kapolsek Menjalin, Iptu Teguh Pambudi yang ikut serta dalam kegiatan tersebut menerjunkan 2 (dua) orang personilnya untuk melakukan pengawalan pawai obor keliling yang di mulai pada pukul 19.00 wib kemudian dilanjutkan pengamanan upacara api unggun sampai dengan pukul 21.00 Wib.

“Pengamanan dan pengawalan pelaksanaan kegiatan ini sebagai wujud pelayan Polsek Menjalin kepada masyarakat sehingga pelaksanaan rangkaian kegiatan pramuka jambore ranting di <enjalin dapat berjalan dengan lancar dan aman terkendali, apakan lagi kita ketahui peserta kegiatan merupakan pelajar tingkat sekolah dasar,” pungkasnya.

Penulis : Oktavianto

Editor : Fai

Publish : KalbarOnline

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

59 mins ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

1 hour ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

1 hour ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

2 hours ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

5 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

5 hours ago