Categories: Sekadau

#NgopiBareng, Tercetus Berbagai Inspirasi Positif di Warkop

KalbarOnline, Sekadau – Ngopi bareng, ini yang sering kami lakukan di Sekadau. Tak memandang profesi dan pekerjaan, semua jadi satu, ketika kami ngumpul bersama.

Pagi ini, kami juga ngopi bersama dengan berbagai profesi kami, ada awak media, kontraktor dan ada para pengurus Partai Politik.

Seperti, pengurus Partai Berkarya Kabupaten Sekadau, Brayan bersama kadernya, dan pengurus Partai Nasdem, O’os dan Sudarno.

Ada beberapa Awak media dari Ikatan Wartawan Sekadau (IWAS) yang terdiri dari Betang Raya Post Asmuni, Akcaya News Sutarjo, Suara Kalbar, dan saya sendiri Mus Musin dari KalbarOnline.

Kebersamaan inilah yang sering kami lakukan ngopi bersama dan konsolidasi yang baik untuk membangun Kabupaten Sekadau yang kami cintai dan kami banggakan.

Tetapi sudah menjadi kebutuhan untuk mencari inspirasi dan pembauran mulai dari pejabat, pengusaha, politikus, buruh, tukang ojek, tukang parkir dan bahkan warga masyarkat dari luar Sekadau sekalipun membaur dengan setiap orang di Sekadau.

“Ngopi adalah ciri khas atau bahkan sudah menjadi gaya hidup warga Kota Kabupaten Sekadau. Karena dari warung kopi ini pula tercetus berbagai inspirasi positif, antar pejabat, politikus, buruh untuk saling bertukar pikiran memecahkan kesulitan masing-masing,” ucap Ketua Partai Berkarya Sekadau, Brayan, S.Sos. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Sekadau

Recent Posts

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

1 hour ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

16 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

17 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

17 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

17 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago