Categories: Kapuas Hulu

Buka Bimtek Penyelenggaraan Pendidikan Keluarga, Ini Kata Sekda Sukri

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kapuas Hulu menggelar bimbingan teknis (Bimtek) penyelenggaraan pendidikan keluarga yang bekerjasama dengan Direktorat Pendidikan Keluarga, yang dimulai sejak 23 Juli – 26 Juli 2018.

Kegiatan pelaksanaan bimtek tersebut, dibuka secara resmi oleh Sekda Kabupaten Kapuas Hulu, Ir. H.M. Sukri.

Dalam sambutannya, Sekda Sukri mengucapkan terima kasih kepada Kementerian Direktorat Pendidikan Keluarga.

“Dikarenakan bantuan ini bantuan yang pertama kali di Kabupaten Kapuas Hulu dan satu-satunya Kabupaten yang menerima bantuan ini se-Kalimantan Barat,” ucapnya.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh fasilitator pusat, Nurcholis dan Kasubdit Direktorat Pendidikan Keluarga, Edy dan fasilitator daerah 3 orang yang sudah dilatih tingkat Nasional, kerjasama antara Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kapuas Hulu dengan Direktorat Pendidikan Keluarga ini tujuannya adalah bagaimana kita melibatkan orang tua di sekolah.

Peserta dalam bimtek tersebut sebanyak 34 koordinator pendidikan, Himpaudi, IGTKI – PGRI, dan 3 orang Forum PKBM, 2 orang Kepala PAUD, Kepala Sekolah SD, SMP dan 4 orang Komite, 1 orang pengelola PKBM dan 6 orang perwakilan Dinas Pendidikan jumlah keseluruhan 50 peserta yang ada di Kabupaten Kapuas Hulu. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sinergitas Bersama BNN dan Pemprov Kalbar, Putus Mata Rantai Narkoba

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia (RI), Marthinus Hukom melaksanakan audiensi…

1 min ago

Pj Gubernur Harisson Minta Bupati Ketapang dan KKU Lebih Serius Kendalikan Inflasi

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson meminta kepada Bupati Ketapang dan Pj…

23 mins ago

Sebelum Jadi Kreasi Busana, Wastra Kalbar Dulunya Kerap Hanya Dijadikan Sebagai Taplak Meja

KalbarOnline, Pontianak - Owner Galeri Sintang yang juga penggiat ekonomi kreatif (ekraf) di Kabupaten Sintang,…

2 hours ago

Kolaborasi PLN dan PWI Kalbar, Gelar Pra UKW Tingkatkan Kompetensi Wartawan

KalbarOnline, Pontianak- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kalimantan Barat berkolaborasi dengan PT PLN Unit Induk Penyaluran…

6 hours ago

Komitmen Hadirkan Pendidikan Berkualitas Lewat Implementasi Kurikulum Merdeka PAUD

KalbarOnline, Ketapang - Sekretaris Daerah (Sekda) Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri Workshop Manajemen Implementasi Kurikulum Merdeka…

7 hours ago

Pemuda Ini Bacok Pria yang Salah Karena Cemburu

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pemuda berinisial MF (19 tahun) diamankan polisi lantaran membacok seorang pria…

7 hours ago