Categories: Pontianak

Sejam Bersama Bang Midji, Live di PON TV

KalbarOnline, Pontianak – Gubernur Kalbar terpilih, Sutarmidji menghadiri program talk show di PON TV dengan tajuk ‘Sejam Bersame Bang Midji’ yang disiarkan secara langsung, Kamis malam ini (19/7/2018).

Dalam acara ini, Sutarmidji akan menjelaskan seputar rencana-rencana program yang akan dilakukannya nanti setelah resmi menjabat sebagai Gubernur Kalimantan Barat.

Masyarakat juga bisa berdialog langsung dengan Bang Midji melalui Telpon/SMS Interaktif di 0896-1201-5050.

Yuk simak penjelasan Bang Midji (sapaan akrab Sutarmidji) seputar program dan rencana aksinya dalam memimpin Kalbar kedepan.

Berikut link live streaming yang disediakan oleh PON TV, Klik disini. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Makam Juang Mandor: Saksi Kekejaman Jepang yang Mengharukan

KalbarOnline, Landak - Pada suatu masa di masa lalu, terdapat sebuah desa yang menjadi saksi…

17 mins ago

Menelusuri Keindahan Budaya dan Adat di Rumah Betang Saham, Destinasi Wisata Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Landak - Kalimantan Barat, sebuah provinsi yang kaya akan keindahan alam dan keberagaman budaya,…

20 mins ago

Mengungkap Keindahan Masjid Jami Keraton Ismahayana: Pesona Sejarah Kerajaan Landak

KalbarOnline, Landak - Dalam genggaman sejarah yang kaya dan beragam di Kota Landak, terdapat sebuah…

23 mins ago

Eksplorasi Keindahan Alam Kalimantan: Menelusuri Pesona Riam Angan Tembawang

KalbarOnline, Landak - Kalimantan, pulau yang memukau dengan kekayaan alamnya yang tiada tara, terus memikat…

33 mins ago

Menaklukkan Tantangan di Bukit Batu Pakumbang: Surganya Pecinta Panjat Tebing

KalbarOnline, Kalbar - Pecinta petualangan dan alam bebas, siapkan dirimu untuk merasakan sensasi luar biasa…

42 mins ago

Menaklukkan Keindahan Bukit Terinting: Destinasi Wisata yang Memikat

KalbarOnline, Landak - Bagi para pecinta alam dan petualang, Bukit Terinting adalah surga tersembunyi yang…

45 mins ago